Hukum KB dalam Islam – Boleh atau Tidak?

Manusia hidup di muka bumi, semata-mata Allah ciptakan untuk menjadi seorang khalifah fil ard dan menjadi hamba Allah yang bertaqwa. Dengan diciptakannya manusia di muka bumi, tentu saja Allah memerintahkan untuk melestarikan jenisnya, mengembangkan peradaban, dan terus meningkatkan kualitas manusia dari generasi ke generasi. Untuk itu manusia wajib untuk memiliki pengetahuan dan mengatur hidupnya agar […]

Hukum Menafkahi Orang Tua Setelah Menikah dan Dalilnya

Kehidupan seseorang setelah menikah tentu akan berubah. Kehidupan yang sebelumnya bertumpu pada orang tua, setelah menikah harus menanggung kehidupan sendiri. Bahkan, bagi seorang pria, ia harus menanggung orang lain, yakni istri dan anaknya. Itulah mengapa ada sebagian orang yang mengucapkan “selamat menempuh hidup baru” pada pasangan yang baru menikah. Bagi seorang pria, menafkahi keluarganya adalah […]