Contoh Tauhid Rububiyyah Dalam Kehidupan Sehari-hari

Salah satu ilmu yang wajib dipelajari dalam Islam adalah ilmu tauhid. Tauhid adalah mengesakan Allah dimana kita diwajibkan percaya bahwa hanya Allah lah Sang Pencipta. Tauhid sendiri terbagi lagi dalam 3 jenis, namun pada pembahasan kali ini kita akan membahas mengenai tauhid rububiyah. Tauhid rububiyah adalah mengeesakan Allah SWT sebagai satu-satunya pencipta, pemberi rezeki dan […]

Manfaat Beriman Kepada Hari Akhir Bagi Umat Muslim

Setiap muslim dan muslimah harus memahami dan mengamalkan rukun iman. Salah satu diantaranya ialah iman kepada hari akhir. Hal inipun telah difirmankan oleh Allah dalam kitab-Nya, Al Qur’an. يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا آمِنُوا بِاللَّهِ وَرَسُولِهِ وَالْكِتَابِ الَّذِي نَزَّلَ عَلَىٰ رَسُولِهِ وَالْكِتَابِ الَّذِي أَنْزَلَ مِنْ قَبْلُ ۚ وَمَنْ يَكْفُرْ بِاللَّهِ وَمَلَائِكَتِهِ وَكُتُبِهِ وَرُسُلِهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ فَقَدْ […]

Makna Tauhid Dalam Kehidupan dan Dalilnya

Tauhid adalah landasan agama yang harus dipegang teguh oleh setiap muslim. Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin berkata: “Makna ini tidak tepat kecuali diikuti dengan penafian. Yaitu menafikan segala sesuatu selain sesuatu yang kita jadikan satu saja, kemudian baru menetapkannya” (Syarh Tsalatsatil Ushul, 39). Allah berfirman, وَمَا أَرْسَلْنَا مِنْ قَبْلِكَ مِنْ رَسُولٍ إِلَّا نُوحِي إِلَيْهِ […]

Ciri-ciri Orang Yang Bertauhid Dalam Islam

Islam merupakan agama yang berpegang teguh pada ajaran tauhid. Sebab tidak ada Tuhan selain Allah subhanahu wa ta’ala yang berhak disembah. Tidak sempurna iman seseorang sebelum ia benar-benar mengesakan Allah dan tidak menyekutukannya dengan sesuatu apapun. Sebagai umat Islam yang senantiasa mencari keridhaan-Nya, hendaknya kita memahami betul ciri-ciri orang yang bertauhid. Agar kita dapat mengamalkannya […]

Cabang-cabang Ilmu Tauhid dalam Al-Qur’an

Konsekuensi ketika menyatakan diri sebagai seorang muslim ialah wajib hukumnya mempelajari ilmu agama sesuai dengan yang tertuang dalam Al Qur’an dan Hadits yang shahih. Sebelum menelusuri ke ilmu Agama Islam yang lebih mendalam, setiap umat Islam harus mengenal dasar dari agama Islam itu sendiri. Dalam hal ini konsep dasar agama Islam tercantum dalam ilmu tauhid. […]

Sejarah Ilmu Tauhid Dalam Islam Wajib Dipahami

Islam memang erat kaitannya dengan sejarah. Bukan hanya soal kenabian, tetapi juga berbagai ilmu wajib yang terdapat di dalamnya. Salah satunya ialah ilmu tauhid. Makna dari tauhid itu sendiri ialah menyatakan keesaan Allah dengan lisan dan perbuatan, tanpa menyekutukannya dengan sesuatu apapun. Sebagaimana firman Allah Ta’ala, وَمَا خَلَقْتُ الْجِنَّ وَالْإِنْسَ إِلَّا لِيَعْبُدُونِ “Aku tidaklah menciptakan jin […]

Hikmah Mempelajari Ilmu Tauhid Dalam Kehidupan

Belajar atau menuntut ilmu agama Islam merupakan kewajiban bagi setiap umat muslim baik laki-laki maupun perempuan. Sebagaimana yang terdapat dalam dalil di bawah ini: طَلَبُ الْعِلْمِ فَرِيْضَةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ وَمُسْلِمَةٍ “Mencari ilmu itu adalah wajib bagi setiap muslim laki-laki maupun muslim perempuan”. (HR. Ibnu Abdil Barr) مَنْ أَرَا دَالدُّنْيَا فَعَلَيْهِ بِا لْعِلْمِ، وَمَنْ أَرَادَالْاآخِرَةَ […]

4 Tujuan Mempelajari Ilmu Tauhid dan Dalilnya

Islam mewajibkan setiap muslim untuk mempelajari ilmu agama hingga akhir hayat, terutama ilmu tauhid. Ilmu tauhid merupakan ilmu yang sangat penting untuk dipelajari dan ditanamkan sejak kecil. Namun masih banyak orang yang belum mengetahui tujuan dari mempelajari tauhid yang sebenarnya. Berikut ini adalah beberapa tujuan mempelajari ilmu tauhid yang perlu diketahui: 1. Mengikuti perintah Allah […]

6 Manfaat Mempelajari Ilmu Tauhid dan Dalilnya

Menurut Syekh Ibrahim ibn Muhammad al-Baijuri dalam Tuhfatul Murid ‘ala, pengertian ilmu tauhid adalah هُوَ عِلْمٌ يقتدر بهِ عَنْ إِثْبَابِ الْعَقَائِدِ الدِّيْنِيَّةِ مُكْتَسَب مِنْ أَدِلَّتِهَا الْيَقِيْنِيَّةِ “Ilmu Tauhid adalah ilmu yang dengannya mampu menetapkan aqidah-aqidah keagamaan yang diperoleh dari dalil-dalil meyakinkan.” Ilmu tauhid adalah ilmu yang paling pertama harus dipelajari oleh seorang Muslim. Ilmu tauhid […]

Hukum Mempelajari Ilmu Tauhid dan Dalilnya

Ilmu tauhid adalah ilmu paling dasar dan utama yang harus dipelajari oleh setiap Muslim. Maka dari itu, hukum mempelajari ilmu tauhid adalah wajib. Tidak akan disebut seorang Muslim jika ia tidak memiliki ilmu tauhid dalam hatinya. Bagaimana tidak? Ketika seseorang masuk dalam agama Islam, ia harus menyebutkan dua kalimat syahadat yang mana merupakan pelajaran pertama […]