Menikah Tanpa Izin dengan Orangtua Dalam Islam

Menikah adalah salah hal yang dianjurkan oleh Rasulullah Salallahu A’laihi Wassalam bagi para pemuda dan pemudi yang memang sudah siap secara lahirnya dan batinnya. Berlangsungnya sebuah pernikahan harus memenuhi setiap syarat, rukun dan kewajiban dari kedua mempelai. Salah satu syarat yang harus dipenuhi adalah adanya wali pernikahan. Hal ini seringkali terhambat dengan tidak adanya izin […]

Keluarga Dalam Islam – Pengertian dan Perannya

Islam adalah agama yang mengatur segala sisi kehidupan dan senantiasa menganjurkan umatnya untuk menjalin hubungan baik dengan sesama manusia (baca fungsi agama dalam kehidupan). Dalam kehidupan seorang manusia tidaklah hidup sendiri dan tentunya ia memiliki keluarga meskipun tidak utuh. Seperti yang kita ketahui keluarga adalah lembaga terkecil dalam masyarakat dimana seseorang tumbuh dan mendapatkan pendidikan […]

Rumah Tangga Menurut Islam

Membangun rumah tangga yang harmonis adalah impian setiap manusia terutama bagi pasangan yang baru menikah. Pernikahan adalah jalan menuju suatu rumah tangga dan pernikahan yang dilandasi oleh nilai-nilai ajaran agama islam tentunya akan membawa kemudahan dan berkah dalam mewujudkan suatu keluarga sakinah, mawaddah dan warahmah. Allah SWT dan Rasulnya senantiasa memerintahkan umatnya untuk menikah dan […]

6 Keutamaan Berbakti Kepada Orang tua dalam Islam

Setiap manusia terlahir dengan adanya orangtua dan semua orang pasti memiliki orang tua baik yang masih ada bersama kita maupun yang sudah tiada. Orangtua dapat dikatakan sebagai orang yang paling berjasa dalam hidup kita karena setiap manusia ada karena orangtua dan orangtualah yang senantiasa menjaga dan merawat kita dari kecil. Islam sendiri adalah agama yang […]