Hukum Saham dalam Islam dan Dalilnya

Saham adalah surat berharga yang merupakan bukti atas bagian kepemilikan suatu perusahaan. Dari pengertian ini, maka jika kamu membeli saham itu artinya kamu membeli sebagian kepemilikan perusahaan dan kamu memiliki hak untuk mendapat bagian keuntungan dari perusahaan tersebut dalam bentuk dividen, dengan catatan perusahaan yang kamu miliki sahamnya memperoleh keuntungan. Baca juga: Hukum Waris Islam […]

Hukum Saham dalam Islam

Istilah saham tidak asing lagi di telinga masyarakat. Istilah ekonomi ini tentunya sering kali di bahas dari berbagai sudut pandang. Sering kali masyarakat mengenal kata saham dan tidak mengetahui arti dari saham itu sendiri. Untuk itu perlu di bahas mengenai apa pengertian dari saham. Selain itu, saham pun juga menjadi hal yang perlu dikaji dalam […]