14 Akhlak Istri Rasulullah yang Wajib Ditiru Muslimah

√ Islamic Base Pass quality & checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Selain Rasulullah SAWmemiliki cara-cara untuk membahagiakan istri seperti CaraRasulullah Menyayangi Istri dan CaraRasulullah Marah Kepada Istri, Istri Rasulullah juga melakukan hal demikiankepada sumai. Istri Rasulullah adalah seorang perempuan yang sangat dimuliakanoleh Rasulullah SAW, seperti pada sabda Rasulullah SAW :

Orang yang mulia dari kalangan laki-laki adalah banyak, akan tetapiwanita yang paling mulia adalah Maryam binti Imron dan Asiyah istri Fir’aun dankeutamaan seorang Istri Rasulullah diatas wanita tersebut adalah sepertikeutamaan tsarid atas segala makanan” (HR. Bukhari : 5/2067 dan Muslim :2431)

Berikut adalah 14Akhlak Istri Rasulullah yang Wajib Ditiru Muslimah :

1. Sangat taat kepadasuami

Sikap Aisyah istriRasulullah kepada Rasulullah SAW yang patut diteladani adalah termasuk istriyang taat kepada suami. Kebiasaan Aisyah istri Rasulullah saat di rumah adalahbeliau selalu melaksanakan pekerjaan rumah tangga setiap paginya. Tanpa adarasa mengeluh kepada Rasulullah SAW, Aisyah istri Rasulullah selalu berusahamengerjakan pekerjaan rumah tangganya dengan baik dan tekun.

2. Istri yang keraskepala tetapi adil

Aisyah istri Rasulullahadalah termasuk wanita yang sangat keras kepala, pencemburu, susah mengalahtetapi beliau sangat adil. Gabungan dari beberapa sifat ini hanya dimiliki olehorang-orang yang memiliki akhlak tinggi dan perilaku baik. Salah satu peristiwayang menujukkan bahwa sifat keras kepala beliau adalah saat Aisyah istriRasulullah berpegang teguh dengan pendirian beliau ketika difitnah dan kemudianAllah menurunkan ayat yang membebaskan beliau dari tuduhan fitnah tersebut.

3. Setia kepadaRasulullah SAW

Sikap yang ditujukkanberikutnya kepada Rasulullah SAW sebagai kuncirumah tangga bahagia adalah sifat setia. Ketika itu Nabi SAW memberikan Aisyahistri Rasulullah sebuah pilihan, apakah beliau ingin tetap bersama Rasulullahdengan kehidupan yang sederhana atau bercerai dan mendapatkan dunia.

Maka jawaban Aisyah istriRasulullah adalah beliau memilih tetap bersama Rasulullah SAW apapun kondisinyasehingga hal ini yang membuat istri-Aisyah istri Rasulullah SAW yang lainmengikuti pilihan Aisyah istri Rasulullah.

4. Sabar menjagasuaminya saat sakit

Saat Rasulullah SAW sedangsakit, beliau memilih rumah Aisyah istri Rasulullah untuk menetap hingga beliaumeninggal. Sebagai seorang istri sudah tentu Aisyah istri Rasulullah menjagaRasulullah SAW dengan baik dan merawatnya hingga sembuh. Hingga pada suatuketika, Rasulullah SAW meninggal di pangkuan Aisyah istri Rasulullah.

Abu Wafa’ Ibnu Aqilmengatakan, “Lihat Rasulullah SAW memilih tinggal di rumah Aisyah istriRasulullah saat sedang sakit dan memilih bapak Aisyah istri Rasulullah untukmenggantikan beliau mengimami manusia, namun masih saja orang-orang Rafidhahmelupakan keutaman agung tersebut”

5. Selalu tenang ketikamarah

Aisyah istri Rasulullahadalah salah satu wanita yang patut disanjung sebagai KriteriaCalon Istri yang Baik Menurut Islam dan tentunya harus menjadi contohmuslimah lainnya. Beliau memiliki hati yang lembut, penuh cinta, hangat dansetia kepada suaminya. Selain itu, Aisyah istri Rasulullah selalu menebarkankedamaian, kasih sayang dan cinta sekalipun saat Aisyah istri Rasulullah sedangmarah kepada Rasulullah SAW. Rasulullah mengatakan kepada Aisyah istriRasulullah, “Sungguh aku mengetahui marah dan lapangmu saat kamu tenang”

6. Saling berbagi ilmu dengansuami

Selain hatinya yanglembut, Aisyah istri Rasulullah adalah sosok wanita cerdas. Beliau selalumembagikan ilmunya dengan Rasulullah SAW. Bahkan ribuan hadits Rasulullah yangmembicarakan seputar hukum, wahyu, perilaku dan lainnya banyak bersumber dari Aisyahistri Rasulullah sendiri. Urwah bin Zubair pernah mengatakan, “Aku tidak pernah melihat seseorang pun yangpandai tentang ilmu fiqih, kedokteran dan orasi melebihi Aisyah istriRasulullah.” Kecerdasam Aisyah istri Rasulullah adalah bagaikan spons yangmampu menyerap ilmu dari Rasulullah SAW dan para sahabat.

7. Istri yang memilikiketeguhan jiwa

Aisyah istri Rasulullahjuga merupakan istri yang memiliki sikap quwwah atau keteguhan jiwa yang sangatbesar dalam membela kebenaran. Hal ini bisa kita lihat saat masyarakat beranimempertanyakan kesucian Aisyah istri Rasulullah saat beliau pulang dari PerangBani Musthaliq.

Hal ini sempatmenggoyahkan kepercayaan Rasulullah kepada Aisyah istri Rasulullah, namun sikapAisyah istri Rasulullah kepada suaminya adalah tetap berpegang teguh dengankebenaran. Allah SWT kemudian membenarkan kesucian Aisyah istri Rasulullahdalam Al-Quran surah An-Nur ayat 12. Aisyah istri Rasulullah berkata,

“Sesungguhnya sesuatuyang menimpaku lebih hina bila sampai Allah SWT berfirman tentangku melaluiwahyu yang akan dibaca” (HR. Bukhari 4141). Sikap keteguhan Aisyah istriRasulullah inilah yang kemudian kembali memperkuat kepercayaan Rasulullah SAWterhadap beliau.

8. Sering manja danpencemburu

Ummul Mu’minin Aisyahistri Rasulullah adalah salah satu istri Nabi Muhammad SAW yang memiliki sifatmanja dan pencemburu kepada suami. Bukan karena beliau satu-satunya yangdinikahi Rasulullah SAW ketika masih belia, namun karena Rasulullah SAW jugasuka jika istrinya bersikap manja dan suka mencemburui beliau.

9. Sikap keibuan kepadasuami

Selain memiliki sifatmanja dan pencemburu, Aisyah istri Rasulullah adalah sosok istri yang memilikisifat keibuan. Maka tidak heran, walaupun dinikahi Rasulullah SAW di usia yangmasih sangat belia, namun Aisyah istri Rasulullah menjadi tempat yang nyamandan dekapan yang hangat bagi suaminya.

Selain sifat keibuan inidiberikan Aisyah istri Rasulullah kepada Rasulullah, beliau juga seringmengasuh, mendidik dan mengajar ilmu Allah kepada anak-anak kecil di sekitarrumah beliau. Beliau adalah salah satu rujukan para sahabat terkemuka dansumber dari berbagai persoalan bidang ilmu pengetahuan, agama, Al-Quran danAs-Sunnah.

10. Cintanya tulus danmendalam

Selain kecerdasan Aisyahistri Rasulullah yang begitu luar biasa, sikap beliau sebagai seorang istrikepada Rasulullah SAW juga tidak dapat dikesampingkan. Beliau memiliki cintayang tulus dan begitu mendalam kepada Rasulullah SAW. Cinta yang kuat inikemudian beliau wujudkan dengan selalu mengikuti dan menerapkan sunnah-sunnahyang dikerjakan oleh Nabi dalam kehidupan beliau seperti misalnya Tips SehatAla RasulullahAmalanRasulullah Sebelum Tidur dan sunnah yang lainnya. Bahkan beliau jugamengajak seluruh umat Islam untuk mengikuti sunnah-sunnah Rasulullah SAW.

11. Tidak pernahmenentang suami

Aisyah istri Rasulullahadalah sosok istri yang tidak pernah sekalipun menentang perintah RasulullahSAW selama sembilan tahun beliau mereka membiduk rumah tangga. Seperti halnyaketika ada sesuatu yang menganggu perasaan Rasulullah SAW, maka denganmenggunakan isyarat saja, Aisyah istri Rasulullah pasti langsung menghindaridan menyingkirkannya.

12. Wanita ShidiqDiantara Mukmin Wanita

Dimasa hidupnya Khadijahistri Rasulullah dikenal sebagai seorang wanita yang begitu jujur (Shidiq).Bahkan dari kejujuran yang dimilikinya, ia mendapatkan sanjungan yang luarbiasa dari Rasulullah SAW hingga Beliau tidak pernah sedikit pun melupakan apayang telah diperbuat Khadijah istri Rasulullah semasa hidupnya. Dan hal iniyang selalu diceritakan Baginda Rasul kepada para sahabat-sahabatnya.

13. MemberikanKeturunan Kepada Nabi SAW

Dari istri-istriRasulullah SAW hanya Khadijah istri Rasulullah dan Maria Al-Qibtiyalah yangmemberikan keturunan kepadanya. Namun dari keturunan Khadijah istri Rasulullahlahanak-anak Rasulullah terus tumbuh hingga dewasa. Dan yang berasal dariketurunan Maria Al-Qibtiyah hanya seorang putra yang bernama Ibrahim dan iawafat sewaktu masih kecil.

Sedangkan dari Khadijahistri Rasulullah, Rasulullah mendapatkan 2 putra dan 4 putri yang mana 2diantara putra Rasulullah dan Khadijah istri Rasulullah juga meninggal di waktukecilnya. Dan lainnya adalah Zainab, Ummu Kultsum, Ruqayyah, dan Fatimah dankeempatnya menjadi pembela agama Allah SWT.

14. Menemani Hari HariSulit Rasulullah dan Memiliki iman yang tangguh

Khadijah istri Rasulullahadalah seorang wanita yang sabar dalam membantu Rasulullah saat menerima wahyupertama di gua Hira, menguatkan dan memberikan ketenangan ketika Rasulullahmendapatkan mimpi yang memberatkan dan juga shalat bersama Rasulullah ketikaislam masih di syariatkan secara sembunyi sembunyi. Khadijah istri Rasulullahselalu setia dan menemani Rasulullah dalam menjalani hari hari sulit walaupunbeliau adalah seorang wanita dari keluarga berada dan terhormat. Khadijah istriRasulullah menerima Rasulullah apa adanya dan tidak pernah mengeluh. Disini keutamaaniman dalam islam sangat diperlihatkan oleh Khadijah istri Rasulullah.

Tahukah kamu sosokyang aku ceritakan kepadamu yang aku lihat dalam mimpi, dia itu Jibril. Iamemberitahukan kepadaku bahwa dia diutus Rabbku kepadaku. Khadijah istriRasulullah berkata : bergembiralah, demi Allah, Allah akan selalu memperlakukanpadamu dengan baik. maka dari itu terimalah apa yang datang kepadamu dariAllah, karena itu adalah kebenaran”. (HR Muslim).

Ketika Rasulullah kembalidari gua Hira, beliau berada dalam keadaan takut dan cemas dan berkata pada Khadijahistri Rasulullah “Selimutilah saya.. selimutilah saya..” (HR Muslim).

Khadijah istri Rasulullahlalu memberikan kekuatan dan ketenangan pada Rasulullah dengan rasa iman nyayang tangguh kepada Allah “Allah tidaklah akan menghinakan kamu selamanya,sesungguhnya anda benar benar orang yang suka menyambung tali persaudaraan,menghormati para tamu, menanggung orang orangg yang membutuhkan, berushamemenuhi kebutuhan orang orang yang tidak mampu, dan membantu orang orang yangditimpa musibah”. (HR Muslim).

Hal yang dilakukan Khadijahistri Rasulullah tersebut tidak akan bisa dilakukan oleh orang yang memilikiiman yang lemah. Karena keteguhan iman nya, Khadijah istri Rasulullah selaluyakin bahwa setiap petunjuk yang diberikan Allah ialah benar adanya.

Demikian sikap IstriRasulullah kepada Rasulullah yang banyak diliputi cinta, kasih sayang dankesetiaan meskipun saat itu kondisi finansial mereka sedang sulit. Tetapikondisi sulit ini kemudian dapat menumbuhkan keikhlasan dan rasa sayang,memperdalam rasa cinta dan kesetiaan.

Subhanallah, begitu indahkehidupan rumah tangga Rasulullah SAW bersama Istri Rasulullah. Selain daripadaitu kita juga dapat meningkatkan pengetahuan islami kita mengenai HukumMembuang Kucing Dalam Islam, Adab Bertamudalam Islam, HukumBerjabat Tangan Bukan Muhrim Dalam Islam, CaraMeningkatkan Kesabaran dalam Islam, LaranganMinuman Keras Dalam Islam, HukumMengeluarkan Air Mani dengan Sengaja, WanitaKarir dalam Pandangan Islam, AmalanPenghapus Doza Zina, Dosayang Tak Terampuni dan semoga bermanfaat.

fbWhatsappTwitterLinkedIn