Dalam islam, tindakan penganiayaan atau tindakan pidana disebut dengan “Jarimah” atau “Jinayah”. Menurut Imam Al-Mawardi, Jarimah merupakan perbuatan yang dilarang oleh syara, yang diancam oleh Allah SWT dengan hukuman had. Adapun kata Jinayah dalam islam merupakan tindakan yang dilarang oleh syara dan harus dihindari, tindakan tersebut seperti tindakan penganiayaan, pembunuhan, dan tindakan kekerasan lainnya yang […]
Category: Info Islami
Childfree merupakan sebuah keputusan atau pilihan hidup untuk tidak memiliki anak. Baik itu anak kandung, anak angkat atau anak tiri, konsep childfree ini adalah kebebasan untuk tidak memiliki anak. Penggunaan istilah Childfree ini mulai muncul pada akhir abad ke 20. Dengan viralnya kabar childfree yang saat ini ramai dibahas netizen, tentunya membutuhkan pandangan islam sebagai […]
Melakukan dosa merupakan hal yang pasti dilakukan oleh semua umat manusia. Seberapa besar dosa yang Penting untuk Diketahui dan pahala seseorang tidak bisa ditakar oleh manusia, hanya Allah SWT yang tahu. Dengan begitu manusia berlomba untuk berbuat baik dan menghindari atau menjauhi semua larangan agama. Bagaimana jika kita melakukan Dosa Besar dalam islam? kita bisa […]
Dengan banyaknya metode transaksi saat ini, mata uang crypto menjadi salah satu alat transaksi yang kini digemari. Dengan begitu, banyak yang bertanya apa hukum crypto dalam islam. Karena islam merupakan agama yang sangat menjaga dan memiliki aturan dalam transaksi, untuk itu perlu kita ketahui Hukum Investasi Bitcoin dalam Islam dan apa dalilnya sehingga menguatkan pendapat […]
Daging adalah jenis makanan yang banyak di konsumsi oleh manusia, dalam hal ini, Islam memiliki batasan atas daging yang di konsumsi. Hal ini dijelaskan dalam Surat An-Nahl (Lebah) ayat 114 berikut ini : فكلوا مما رزقكم الله حلالا طيبا واشكروا نعمة الله إن كنتم إياه تعبدون Artinya : Maka makanlah yang halal lagi baik dari […]
Ekonomi mempunyai Kedudukan Harta Dalam Ekonomi Islam dan Kehidupan Manusia yang tinggi dalam islam. Maka dari itu, muncullah ekonomi syariah atau ekonomi islam yang menjelaskan aturan tentang kegiatan ekonomi sesuai dengan syariat islam. Kita ketahui bahwa ekonomi memiliki pengaruh besar terhadap kehidupan manusia. Maka dari itu, setiap negara harus memajukan perekonomiannya, baik pendidikan, sosial, teknologi, […]
Sebagai agama yang sempurna, dan memperhatikan setiap aspek yang diperbolehkan dan tidak diperbolehkan bagi umatnya. Islam mengajarkan tentang sisi kehidupan manusia, salah satunya makanan. Dalam islam, turut diatur beberapa makanan yang diperbolehkan dan tidak diperbolehkan di makan. Kategori makanan dalam islam yaitu Jenis Bangkai Hewan yang Tetap Halal Jika di Makan dan Dalilnya. Halal berarti […]
Dalam islam menjaga kebersihan merupakan sebagian dari iman. Dan sangat dianjurkan untuk menyapu rumah dan halaman agar rumah tempat tinggal kita selalu dalam keadaan bersih. Namun, muncul pertanyaan apakah dalam waktu tertentu seperti malam hari ini boleh menyapu? Bagaimana islam memandangnya? Pada pembahasan kali ini akan dibahas tentang menyapu malam hari dalam islam beserta dengan […]
Serangga bukanlah termasuk makanan utama bagi manusia. Hanya saja kita sering menemui serangga ini diolah sebagai makanan. Beberapa peneliti mengatakan bahwa serangga memiliki kandungan protein yang tinggi dan baik bagi kesehatan. Namun, bagaimana islam memandangnya? Apa hukum bagi umat muslim mengonsumsi serangga? Untuk menentukan apakah mengonsumsi serangga ini halal atau haram, beberapa hadits yang telah […]
Taubat adalah sikap seseorang yang menyesali kesalahan atau dosa yang telah ia perbuat dan berjanji kepada Allah SWT, bahwa dirinya tidak akan mengulanginya lagi. Sikap ini memiliki tempat yang istimewa, karena Allah menyukai hambaNya yang menyadari kesalahannya kemudian bertaubat. Taubat yang dilakukan adalah dengan menyesali sungguh-sungguh agar mendapatkan ampunan dari Allah. Taubat juga menjadi salah […]