Hukum Wanita Menuntut Ilmu dalam Islam

Wanita merupakan bagian dari masyarakat, secara otomatis wanita memiliki peran dalam membina dan membangun keluarga dan masyarakat. Dalam islam, wanita memiliki keistimewaan dan kedudukan tersendiri, bahkan salah satu surat dalam Al Qur’an mengandung nama wanita yaitu surat “An-Nisa”, Rasulullah pernah bersabda ketika beliau ditanya siapa orang yang paling berhak untuk dihormati beliau menjawab “ibumu! Ibumu! […]

17 Keutamaan Waktu Subuh Dalam Islam dan Dalilnya

Subuh menurut kamus besar bahasa indonesia (KBBI) adalah waktu antara terbit fajar sd menjelang terbit matahari. Subuh adalah waktu yang amat istimewa, waktu dimana terjadi pergantian dari malam ke pagi, dari gelap menuju terang. Subuh sering diungkapkan secara khusus dalam beberapa ayat Al Qur’an, diantaranya ialah : “Dan demi subuh apabila fajarnya mulai menyingsing”. (QS […]

15 Tips Cantik Luar Dalam Menurut Islam

Cantik merupakan dambaan bagi setiap wanita di dunia ini. Definisi cantik sangatlah relatif tergantung dari sudut mana anda memandangnya. Namun baik bagi pria dan wanita cantik adalah ketika seseorang memiliki bentuk fisik yang proporsional sehingga  menarik untuk dipandang. Seperti hidung yang mancung, tubuh yang ramping, mata yang bulat, alia rapih, bibir merona, rambut hitam, kaki […]

Dosa Buka Tutup Jilbab yang Menyeramkan

Pengertian jilbab menurut syariat Islam adalah suatu penutup aurat yang menjuntai hingga ke mata kaki tanpa membentuk lekukan. Pengertian hijab dan jilbab sebenarnya tidak jauh berbeda, namun mungkin hijab sendiri memiliki makna yang lebih umum. Hukum memakai hijab bagi wanita  merupakan suatu kewajiban yang bersifat mutlak. Manfaat menutup aurat adalah sebagai pelindung kaum wanita itu […]

Tafsir Mimpi Dalam Islam

Mimpi adalah sesuatu yang terlihat atau dialami seseorang ketika dia tidur. Semua orang pasti pernah mengalami mimpi dalam tidurnya, dan biasanya mimpi juga disebut sebagai bunga tidur. Dan dalam segi keagamaan, dalam Islam mimpi juga bisa jadi memiliki arti. Hal tersebut telah terbukti melalui beberapa Nabi, sebagian dari Nabi menerima wahyu dan petunjuk dari Allah […]

10 Tips Menikah Dalam Islam Yang Wajib Diketahui

Menikah merupakan salah satu sunnah Rasul yang di anjurkan kepada umat manusia dalam membangun rumah tangga dalam islam . Menikah juga menjadi salah satu jalan dalam menyempurnakan iman serta akan mendapatkan pertolongan dari allah. Seperti yang tercantum dalam hadist berikut : “Tiga golongan yang berhak ditolong oleh Allah : Orang yang berjihad / berperang di […]

7 Dampak Positif Jilbab Gaul dan Dampak Negative nya

Pengertian jilbab menurut syariat Islam adalah suatu penutup aurat yang menjuntai hingga ke mata kaki tanpa membentuk lekukan. Didalam Islam menerangkan bahwa Hukum memakai hijab bagi wanita merupakan suatu kewajiban yang bersifat mutlak. Manfaat menutup aurat itu sendiri adalah untuk melindungi kaum wanita dari godaan duniawi yang justru membawanya jauh dari yang namanya surga. Fashion […]

Hukum Menguap Ketika Shalat

Segala hal didalam Islam memiliki aturan atau tata caranya dalam beradab. Termasuk dalam perkara menguap. Menguap merupakan kegiatan mengagakan mulut dengan mengeluarkan napas karena mengantuk. Segala ketetapan Allah pastinya memiliki manfaat bagi umatnya yang menjalankan dan menaati ketetapan tersebut. Namun, terkadang kita menyepelekan persoalan adab menguap yang baik, karena menganggap hal tersebut bukan merupakan bagian […]

Keutamaan Menikah di Bulan Rajab

Menikah adalah suatu hal yang dianjurkan dalam Islam, karena termasuk kedalam perbuatan baik menurut Islam, dan merupakan sunnah yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW. Tujuan pernikahan dalam Islam adalah untuk meneruskan keturunan, memenuhi kebutuhan naluriah manusia dan menyempurnakan ibadah kepada Allah SWT. Selain itu, Islam menganjurkan umatnya untuk melakukan pernikahan ketika telah mampu dan siap secara […]

14 Dampak Negatif Hijab yang Harus Dihindari

Hijab menurut orang Indonesia sama artinya dengan berjilbab dan kerudung. Meskipun dari asal kata Bahasa Arabnya, mempunyai beda pengertian. Perbedaan hijab, jilbab, dan kerudung tersebut hanya terletak pada makna secara keseluruhan. Tetapi tetap mengacu kepada hukum menutup aurat dalam Islam. Dan karena hijab merupakan perintah Allah seharusnya tidak mempunyai dampak negatif. Setiap perintah Allah adalah […]