Ilmu merupakan bagian yang teramat penting dalam kehidupan manusia. Menuntut ilmu menjadi sebuah kewajiban setiap umat. Terutama ilmu agama yang akan menentukan kehidupan dan keyakinannya selama di dunia ini. Meskipun melelahkan, ada keutamaan berilmu dalam Islam yang perlu kita pahami. Ilmu agama yang dipelajari dengan baik dan benar, dapat memudahkan seseorang menuju surga-Nya. Sebagaimana yang […]
Tag: adab berilmu
Seseorang hendaknya dapat membagi waktu yang terbaik untuk belajar. Waktu bukanlah hal yang sepele dalam segala aktivitas manusia, keduanya sangat menentukan. Begitu pula dalam ibadah, di sana terdapat keutamaan yang berkaitan dengan waktu dan tempat. Seperti shalat di masjid Nabawi 1000 kali lebih utama dibanding salat di masjid lainnya, bahkan di Masjidil Harom, 100.000 kali […]
Sebagian dari kita, terutama para generasi millenials islam masih menganggap tabu apabila diajak untuk menghadiri beberapa majelis ilmu untuk mengkaji kajian islam. Padahal faktanya, banyak sekali keutamaan berada di majelis ilmu, diantaranya: Merupakan jihad fi sabilillah Orang yang berangkat ke masjid untuk menuntut ilmu dengan dating ke majelis ilmu, dianggap sebagai jihad fi sabilillah. Nabi […]