13 Balasan Orang Zalim Dalam Islam

Satu-satunya tujuan mengirim para nabi adalah untuk menegakkan Keadilan di dunia dan mengakhiri ketidakadilan. Secara garis besar, melakukan keadilan berarti memberi semua orang haknya. Namun pernyataan sederhana ini menyamarkan semua kerumitan kehidupan dalam hubungan mereka yang banyak dan selalu berubah, semua godaan, semua kekhawatiran dan kekhawatiran, semua konflik dan dilema. Untuk membimbing orang-orang, Allah menurunkan […]

15 Azab Menghina Al-Quran yang Mengerikan

Al-Quran adalah pedoman umat islam. Sebagai pondasi dasar dalam kehidupan umat islam, Al-Quran memiliki peran penting terhadap kehidupan umat islam dan juga podasi dalam bangunan aturan islam. Al-Quran adalah kitab petunjuk dan penting kiranya untuk selalu dipelajari dan menjadi panduan dalam hidup kita. Hal-hal yang bisa dipelajari dalam Al-Quran, misalnya saja: Tips Menjadi Wanita Shalehah  […]

15 Balasan Menyakiti Hati Orang Lain

Setiap manusia tentunya tidak akan luput dari kesalahan seperti salah satunya menyakiti hati orang lain. Akan tetapi sebagai seorang muslim, maka sudah selayaknya kita menyadari perbuatan salah tersebut dan berusaha untuk menjauhi perbuatan dosa seperti menyakiti hati orang lain. Di dalam Islam, penerapan dari rukun iman diantara hubungan sesama muslim adalah bersaudara dan sudah wajib […]

Hukum Menghina Al Quran dan Azabnya

Al Quran adalah kitab suci umat Islam yang tidak ada celah apapun padanya. Kitab ini mulia dan merupakan kitab yang berisi firman Allah. Allah pun menantang orang-orang yang tidak beriman pada Al Quran untuk membuat yang serupa dengannya, namun tidak akan ada seorang pun yang mampu. Hal ini membuktikan betapa sempurna dan agungnya kitab Al […]