Seperti dikutip dari buku Muhammad: Business Strategi dan Ethics, Etika dan Strategi Bisnis Nabi Muhammad SAW oleh M. Suyanto, Rasulullah SAW mengajarkan jual beli yang halal dan terhindar dari hal-hal yang syubhat (dipertanyakan kehalalan dan keharamannya) apalagi yang haram. Pernah suatu waktu Rasulullah SAW ditanya, أَىُّ الْكَسْبِ أَطْيَبُ قَالَ : عَمَلُ الرَّجُلِ بِيَدِهِ وَكُلُّ بَيْعٍ […]
Tag: bisnis
Rasulullah pernah bersabda bahwa perdagangan (bisnis) adalah suatu lahan yang paling banyak mendatangkan keberkahan. Dengan demikian, aktivitas perdagangan atau bisnis nampaknya merupakan arena yang paling memberikan keuntungan. Namun harus dipahami, bahwa praktek-praktek bisnis yang seharusnya dilakukan setiap manusia, menurut ajaran Islam, telah ditentukan batasan-batasannya. Oleh karena itu, Islam memberikan kategorisasi bisnis yang diperbolehkan (halal) dan […]
Dulu pernah terdapat pemberitaan mengenai penjualan rambut asli yang sangat fenomenal. Bagaimana tidak? Hanya dengan ‘sampah’ salon yang berukuran 50 cm ke atas, seseorang bisa mendapatkan uang sebesar satu juta rupiah untuk tiap kilogramnya. Pendapatan yang lumayan untuk kategori ‘sampah’, bukan? Namun terlepas dari itu semua, apakah Islam memang membolehkan hal tersebut? Mausu’ah Fiqhiyyah Kuwaitiyyah, […]
Jual beli atau hubungan dagang merupakan hal yang biasa dilakukan sehari-hari, hal ini pun telah diatur dalam Islam. Allah Ta’ala berfirman, “Allah tiada melarang kamu untuk berbuat baik dan berlaku adil terhadap orang-orang yang tiada memerangimu karena agama dan tidak (pula) mengusir kamu dari negerimu. Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berlaku adil.” (QS. Al Mumtahanah: 8) […]
Bisnis menurut islam adalah suatu yang dihalalkan banhkan sangat dianjurkan oleh islam. Bisnis bahkan dilakukan oleh Nabi dan Sahabat Rasulullah di zaman dahulu. Sangat banyak sekali sahabt-sahabat Nabi yang merupakan para pembisnis dan dari hartanya tersebut dapat memberikan manfaat yang sangat besar bagi perkembangan islam. Islam memperbolehkan bisnis asalkan bukan hal hal yang mengarah kepada […]
Dalam Islam, melakukan usaha atau berbisnis adalah hal yang tentu dihalalkan. Kita dapat melihat ada sangat banyak sekali sahabat-sahabat Nabi di zaman dulu merupakan para pengusaha sukses dan memiliki sumber modal yang sangat besar. Manusia diciptakan oleh Allah sejatinya adalah untuk menjadi seorang khalifah fil Ard di muka bumi. Dalam menjalankan hal tersebut tentu saja […]