Hukum Menginventasikan Dana Zakat dan Dalilnya

Dalam Islam, dikenal zakat yang merupakan salah satu aturan harta dalam Islam yang bertujuan untuk mensucikan harta yang dimiliki. Allah Ta’ala berfirman, خُذْ مِنْ أَمْوَالِهِمْ صَدَقَةً تُطَهِّرُهُمْ وَتُزَكِّيهِمْ بِهَا “Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka” (QS. At Taubah: 103) Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, بُنِىَ الإِسْلاَمُ […]

Hukum Tidak Membayar Zakat dan Dalilnya

Zakat dalam Islam merupakan salah satu kewajiban bagi seorang Muslim dan rukun islam yang keempat. Dalam Al Quran sendiri telah banyak Allah menyebutkan dan memerintahkan untuk menunailam kewajiban zakat. خُذْ مِنْ أَمْوَٰلِهِمْ صَدَقَةً تُطَهِّرُهُمْ وَتُزَكِّيهِم بِهَا وَصَلِّ عَلَيْهِمْ ۖ إِنَّ صَلَوٰتَكَ سَكَنٌ لَّهُمْ ۗ وَٱللَّهُ سَمِيعٌ عَلِيمٌ Artinya: “Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan […]