Hukum Mandi Junub Setelah Imsak di Bulan Ramadhan

Allah Ta’ala berfirman dalam surat Al-Baqarah: أُحِلَّ لَكُمْ لَيْلَةَ ٱلصِّيَامِ ٱلرَّفَثُ إِلَىٰ نِسَآئِكُمْ هُنَّ لِبَاسٌ لَّكُمْ وَأَنتُمْ لِبَاسٌ لَّهُنَّ عَلِمَ ٱللَّهُ أَنَّكُمْ كُنتُمْ تَخْتَانُونَ أَنفُسَكُمْ فَتَابَ عَلَيْكُمْ وَعَفَا عَنكُمْ فَٱلْـَٰٔنَ بَٰشِرُوهُنَّ وَٱبْتَغُوا۟ مَا كَتَبَ ٱللَّهُ لَكُمْ وَكُلُوا۟ وَٱشْرَبُوا۟ حَتَّىٰ يَتَبَيَّنَ لَكُمُ ٱلْخَيْطُ ٱلْأَبْيَضُ مِنَ ٱلْخَيْطِ ٱلْأَسْوَدِ مِنَ ٱلْفَجْرِ ثُمَّ أَتِمُّوا۟ ٱلصِّيَامَ إِلَى ٱلَّيْلِ وَلَا تُبَٰشِرُوهُنَّ […]

Hukum Menafkahi Orang Tua Setelah Menikah dan Dalilnya

Kehidupan seseorang setelah menikah tentu akan berubah. Kehidupan yang sebelumnya bertumpu pada orang tua, setelah menikah harus menanggung kehidupan sendiri. Bahkan, bagi seorang pria, ia harus menanggung orang lain, yakni istri dan anaknya. Itulah mengapa ada sebagian orang yang mengucapkan “selamat menempuh hidup baru” pada pasangan yang baru menikah. Bagi seorang pria, menafkahi keluarganya adalah […]

Hukum Belum Membayar Hutang Puasa Ramadhan dan Dalilnya

Dalam setahun, terdapat satu bulan yang sangat istimewa bagi umat muslim yakni bulan ramadhan. Pada bulan tersebut, segala amal ibadah dan perbuatan baik akan dilipat gandakan pahalanya, pintu langit dibuka, pintu neraka ditutup, doa-doa dimustajabah, dan dosa-dosa orang beriman diampuni. Tak sekedar itu, bulan ramadhan juga disebut bulan mulia karena pada saati itulah Al-Quran pertama […]

Hukum Suami Tidak Menafkahi Istri Dalam Islam dan Dalilnya

Setiap wanita pasti ingin merasakan indahnya kehidupan berumah tangga. Begitupun dengan laki-laki. Sayangnya, terkadang menjalani pernikahan tidak semudah yang dibayangkan. Adakalanya suami mengalami penurunan ekonomi hingga tidak mampu menafkahi istri dan anak-anaknya. Kondisi seperti inilah yang terkadang memicu perselisihan hingga menyebabkan perceraian. Lalu sebenarnya bagaiaman hukum suami tidak menafkahi istri dalam islam? Apakah diperobolehkan? Ataukah […]

Hukum Menyakiti Hati Wanita Dalam Islam dan Dalilnya

Sebagian orang mungkin menganggap wanita sebagai racun dunia. Namun dalam islam, wanita diibaratkan layaknya perhiasaan dunia. Wanita itu adalah sosok yang istimewa. Mereka begitu tegar dan kuat. Namun di sisi lain, mereka bisa berubah menjadi sangat rentan serta rapuh. Hal ini dikarenakan wanita cenderung menggunakan perasaan dibandingkan logika.  Menurut penelitian, kadar produksi hormon dalam tubuh […]

15 Pahala Wanita Shalat di Rumah dan Dalilnya

Tempat yang paling baik untuk wanita shalat adalah dirumah. Hal ini berhubungan dengan perintah Allah yang memerintahkan untuk para wanita supaya tetap berdiam diri dirumah. Tetapi bukan berarti Wanita harus dikurung sepanjang hari atau bahkan selamanya didalam rumah. Wanita tetap diperbolehkan untuk keluar rumah asalkan memperhatikan peraturan-peraturan yang sudah ditetapkan. Dalil Tentang Wanita Shalat di […]

15 Kewajiban Orang Tua Terhadap Anak yang Sudah Menikah

Peran orang tua sangat menentukan karakteristik seorang anak. Apakah anak tersebut akan menjadi baik atau sebaliknya, akan menjalankan perintah Allah atau malah menjalankan larangan-Nya. Rasullah Saw. bersabda: “Tiada seorangpun yang dilahirkan kecuali dilahirkan pada fithrah (Islam)nya. Kedua orang tuanyalah yang menjadikannya Yahudi, Nasrani atau Majusi.” (HR. Bukhari Muslim) Terbentuknya karakteristik seorang anak juga tidak lepas […]

Hukum Anak Tiri dalam Islam

Memiliki seorang anak adalah impian dari setiap pasangan yang baru menikah. Dalam Islam, anak adalah titipan yang harus dijaga. Seorang anak merupakan nikmat juga sekaligus amanah. Oleh karena itu, Allah Subhanahu wa ta’ala memerintahkan kepada semua orang tua apabila anak – anak kita terjaga dari neraka maka berarti itu nikmat. Namun, apabila anak ini masuk neraka […]

Hukum Mengucapkan Selamat Natal dalam Islam – Boleh atau Tidak?

Natal adalah hari raya yang dirayakan oleh umat nasrani. Dalam kondisi sekarang ini, dimana ummat islam berbaur dan mengedepankan toleransi umat beragama ucapan selamat natal menjadi sesuatu yang melahirkan perbedaan pendapat. Ada ulama yang memperbolehkan dan ada yang tidak memperbolehkan. Tentu, sebagai umat islam yang baik, kita harus memahami masalah ini dengan berbagai sudut pandang […]

Hukum Merokok dalam Islam dan Dalilnya

Berbagai spekulasi terkait merokok memang menjadi topik hangat di kalangan masyarakat. Beberapa mengatakan bahwa merokok termasuk diharamkan alias dilarang oleh agama, sebagian lagi mengatakan bahwa merokok tidak berkaitan dengan hukum agama. Dalam Islam tentunya hal ini menjadi pembahasan yang cukup serius. Apalagi setelah isu beredarnya fatwa terkait merokok yang diharamkan oleh sebuah lembaga tinggi agama […]