3 Jenis Sabar yang Harus Dilakukan Umat Muslim

Hidup ini bagai roda yang berputar. Terkadang Allah memberikan nikmat yang sangat luar biasa, terkadang Allah juga memberikan ujian yang begitu dahsyat maupun ujian kecil dalam kehidupan kita. Maka barang siapa yang sabar atas ketetapan yang Allah berikan, sungguh dia termasuk ke dalam orang yang beruntung. Allah berfirman dalam QS. Ali Imran ayat 200 yang […]

Teguran Rasulullah Kepada Seseorang yang Meminta Musibah Datang

Iman, amal saleh, kebenaran dan kesabaran adalah hal terpenting dalam hidup ini. Keempat hal itu menjadi modal pokok seseorang untuk memperoleh keberuntungan hidup di dunia dan akhirat. Sebagaimana yang telah Allah firmankan dalam QS. Al-Ashr ayat satu sampai empat. Bahwasanya seluruh manusia dalam keadaan merugi kecuali orang-orang yang memiliki keempat hal di atas. Adapun hal […]

3 Macam Kesabaran Dalam Islam

Di dalam Islam banyak sekali perkara yang memiliki ganjaran pahala yang cukup besar. Salah satu perkara yang dianjurkan oleh Islam dan memiliki pahala yang cukup besar adalah kesabaran. Kata sabar menurut bahasa artinya adalah tertahan. Sedangkan sabar menurut istilah adalah menahan diri dalam melaksanakan sesuatu atau menjauhi sesuatu. Sehingga perkara sabar ini terbagi menjadi tiga […]

13 Cara Menjadi Ibu yang Sabar Dalam Islam

Menjadi seorang ibu merupakan sebuah tantangan tersendiri. Kesabaran adalah salah satu modal utama yang harus dimiliki, meskipun melihat perkembangan sang buah hati adalah kebahagiaan, namun tak jarang tingkah polah anak-anak sangat menuntut kesabaran besar. Jika akhirnya kita tidak mampu mengontrol emosi, maka seringkali anak menjadi tersakiti. Apalagi dalam islam anak tentu memiliki kedudukan yang istimewa, […]