Sebagai makhluk Allah Swt yang taat dan selalu menjalankan perintahnya, tentu saja tidak hanya berpangku tangan dengan melakukan doa secara terus menerus tanpa ada unsur usaha (bekerja keras) sedikitpun. Karena Allah berfirman dalam Al Qur’an. “Sesungguhnya Allah tidak merubah keadaan suatu kaum sehingga mereka merubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri.” (QS. Ar – Ra’d […]
Tag: larangan islam
Fungsi agama Islam adalah agama Rahmatan lil ‘alamin yang didalamnya sudah diatur begitu banyak aspek kehidupan di dunia. Agar semua itu bisa diatur, maka diperlukan dasar hukum Islam serta peraturan yang sudah disusun rapi dalam Al Quran, sunnah Rasulullah SAW, ijma ulama, qiyas dan sebagainya. Hal ini juga berlaku dengan hukum menjaga seluruh anggota tubuh […]
Kita mungkin cukup sering mendengar pepatah yang mengatakan bahwa janji adalah hutang. Ternyata, pepatah ini benar-benar menggambarkan pengertian janji itu sendiri. Janji adalah sebuah perkataan atau pengakuan yang bersifat mengikat diri sendiri terhadap sesuatu ketentuan yang dia katakan. Karena sifatnya yang mengikat, janji ini harus ditepati dan dipenuhi. Dalam agama Islam pun demikian. Janji merupakan […]
Cinta merupakan suatu rasa yang sangat bernilai dan berarti dalam kehidupan manusia. Memiliki rasa cinta dan keinginan untuk dicintai merupakan kodrat yang dimiliki oleh semua manusia. Dan sebaik-baiknya rasa cinta adalah yang disatukan oleh pernikahan. Tentu untuk bisa bersatu dalam pernikahan, rasa cinta perlu diuji dan didasari oleh keyakinan untuk bisa saling menjaga selamanya. Maka, […]
Setiap manusia tentunya tidak akan luput dari kesalahan seperti salah satunya menyakiti hati orang lain. Akan tetapi sebagai seorang muslim, maka sudah selayaknya kita menyadari perbuatan salah tersebut dan berusaha untuk menjauhi perbuatan dosa seperti menyakiti hati orang lain. Di dalam Islam, penerapan dari rukun iman diantara hubungan sesama muslim adalah bersaudara dan sudah wajib […]
Al Quran adalah kitab suci umat Islam yang tidak ada celah apapun padanya. Kitab ini mulia dan merupakan kitab yang berisi firman Allah. Allah pun menantang orang-orang yang tidak beriman pada Al Quran untuk membuat yang serupa dengannya, namun tidak akan ada seorang pun yang mampu. Hal ini membuktikan betapa sempurna dan agungnya kitab Al […]
Saat ini, korupsi di Indonesia bisa dikatakan sudah menjadi budaya dari mulai tingkat rendah sampai tinggi. Bahkan, Indonesia sudah menjadi salah satu negara terkorup di dunia yang tentunya sangat memilukan. Meskipun saat ini sudah didirikan lembaga anti korupsi yang baru yaitu Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK yang secara gencar memberantas para koruptor, akan tetapi korupsi […]
Seluruh umat Islam tidak memiliki perbedaan pendapat mengenai mencela Allah merupakan kufur dan orang yang sudah mencela serta menghina Allah subhanahu wa ta’ala hukumnya adalah dibunuh. Hal yang menjadi bahan perdebatan adalah diterima atau tidaknya pertaubatan yang dilakukan, apakah pertaubatan tersebut menghalangi hukuman pancung atau tidak dan sebagainya. Dalam hal ini, para ulama memiliki dua […]
Hukum bertato dalam islam tidak diperbolehkan. Bagaimana anda akan melakukan sholat kalau bagian tubuh dipenuhi dengan tato? Manfaat yang bisa diambil dengan membuat tato juga tidak ada, justru hal itu bisa menimbulkan kerugian bagi anda, misalnya bisa memicu munculnya penyakit kulit. Menato badan dalam islam hukumnya memang sudah jelas diharamkan, dengan hukum tersebut bukan berarti […]
Setiap ibu hamil pasti berharap kandungannya bisa sehat hingga proses persalinan dan melahirkan anak yang sehat pula. Biasanya menurut adat jawa terdapat banyak pantangan-pantangan bagi ibu hamil. Misalnya saja, ibu hamil dilarang mengejek orang cacat, dilarang membunuh binatang, dilarang duduk di depan pintu, dilarang mandi tengah malam, dilarang mengonsumsi buah pisang yang dempet dan masih […]