Malam Lailatul Qadr Merupakan Malam yang sebaik-baiknya malam untuk beribadah, yang mana pada malam tersebut telah dijelaskan berbagai macam kemuliaan-kemuliaan yang bisa didapat oleh setiap umat muslim apabila diisi dengan mendekatkan diri kepada Allah. Tentunya disetiap kemuliaan-kemuliaan tersebut telah dijelaskan dalam Kitabullah Al-Qur’an. Dan kita tidak bisa membantahnya karena Al-Qur’an tentunya merupakan petunjuk yang sebenar-benarnya […]
Tag: makna surat
Surat Al Lahab atau Al Massad merupakan surat ke-111 di dalam Al Quran yang terdiri dari 5 ayat dan termasuk surat makiyyah. Nama surat ini diambil dari kata Al Lahab pada ayat ketiga surat tersebut dengan arti gejolak api. Inti dari Surat ini berisikan tentang nasib paman Rasulullah SAW yakni Abu Lahab dan juga isterinya […]
Surat Al Kautsar adalah surat ke-108 dalam Al Quran. Surat ini termasuk dalam surat yang diturunkan di Makkah dan hanya terdiri dari 3 ayat. Jumlah ayat yang sedikit ini membuat surat Al Kautsar menjadi surat yang paling pendek dalam Al Quran. Al Kautsar sendiri memiliki arti nikmat yang banyak dan berdasarkan ayat pertama dari surat […]