Segala sesuatu yang ada di dunia ini merupakan penciptaan dari Allah yang Maha Kuasa. Termasuk dari segala apa yang diciptakannya tidak satu pun memiliki tujuan dan manfaat. Semut hewan yang kecil saja terdapat manfaat diciptakannya semut dalam islam. Termasuk terhadap proses penciptaan manusia yang ada di muka bumi ini beserta segala isi alam semesta. Air […]
Tag: manusia
Manusia diciptakan oleh Allah SWT untuk mengemban amanah dan menjalankan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi. Dengan melihat asal mula kejadian manusia, kita dapat mengetahui bahwa Allah memberikan kelebihan bagi manusia dalam hal akal dan pengetahuan yang tidak dimiliki oleh makhluk lainnya. Saat Allah SWT menciptakan Adam As, Allah memerintahkan para malaikatnya untuk bersujud kepada […]
Manusia dan makhluk lain dialam semesta ini diciptakan Allah SWt dengan tujuan tertentu dan bukanlah tanpa maksud. Manusia tidak begitu saja dibuat tanpa memiliki hakikat dan substansi. Untuk mengetahui hakikat penciptaan manusia maka kita perlu mengetahui asal penciptaan manusia terlebih dahulu. Seperti yang kita ketahui bahwa Allah menciptakan Adam As sebagai manusia pertama dan memberinya […]
Islam adalah salah agama yang diciptakan Allah SWT dan diteruskan epada umat manusia melalui ajaran nabi dan rasul. Meneruskan ajaran termasuk bentuk pendidikan dan saking pentingnya pendidikan itu sendiri, allah menyebutkan pendidikan dalam Alqur’an. Ayat pertama yang diturunkan Allah SWT adalah perintah membaca yang berkaitan dengan ilmu pendidikan islam. Untuk mengetahui lebih jelas tentang hakikat […]
Islam memiliki cara pandang tersendiri dalam masalah pendidikan. Cara pandang ini bukan saja mempengaruhi proses pendidikan tetapi bagaimana orientasi pendidikan yang seharusnya dicapai. Untuk itu perlu kiranya mengetahui bagaimana filsafat pendidikan islam sebagai langkah untuk menghasilkan pelajar atau peserta didik yang sesuai dengan goal islam. Pengertian filsafat pendidikan Islam Filsafat adalah ilmu yang berkaitan dengan […]
Pendidikan adalah suatu sistem dan bidang di masyarakat atau suatu negara. Pendidikan secara makro bertujuan untuk membentuk SDM atau tenaga yang ahli pada bidang-bidang tertentu sekaligus memiliki qualifikasi bukan hanya pada aspek keahlian, namun juga moral. Pendidikan sering diartikan juga sebagai proses belajar juga mengajar. Pendidikan tidak melulu soal belajar di kelas atau lembaga formal. […]
Manusia adalah salah satu makhluk ciptaan Allah SWt yang memiliki peranan penting dalam kehidupan di muka bumi. Manusia juga dipandang sebagai makhluk yang paling tinggi derajatnya dibandingkan makhluk Allah SWT bahkan Allah menyuruh para malaikat untuk bersujud kepada Adam Alaihi salam. Masyarakat barat memiliki pandangan bahwa manusia adalah makhluk yang memiliki jiwa dan raga serta […]
Harta adalah segala sesuatu yang dimiliki oleh manusia dengan nilai tertentu yang dapat dimanfaatkan. Harta bisa berupa uang, hewan ternak, hasil kebun, berbagai macam properti, dan lain sebagainya. Nilai harta tentunya berbeda-beda sesuai dengan perkembangan ekonomi, perkembangan sosial, dan tentunya nilai guna atau manfaat yang dapat dihasilkan dari benda tersebut. Semakin besar nilai manfaat yang […]
Dalam kehidupan manusia ilmu adalah salah satu hal yang sangat penting dan hal tersebut bukan lagi merupakan suatu rahasia. Sedemikian pentingnya ilmu bagi manusia khususnya umat muslim, seseorang akan tidak senang jika ia disebut tidak memiliki ilmu atau bodoh. Ilmu dapat membuat seseorang menjadi mulia dan dihormati. Sebagaimana yang dikatakan Ali bin Abi Thalib bahwa […]
Ibadah Haji merupakan rukun Islam kelima yang diwajibkan oleh Allah SWT kepada setiap muslim di dunia yang memenuhi persyaratan. Sama seperti ibadah shalat wajib (baca juga keutamaan shalat tahajud), puasa ramadhan (baca puasa sunnah dan keutamaan puasa senin kamis) dan zakat (baca syarat penerima zakat dan penerima zakat), ibadah haji memiliki ketentuan dan syarat yang […]