4 Cara Mengenal Diri Sendiri Sebelum Mengenal Allah dan Dalilnya

Dalam Islam, setiap muslim wajib mengenal Allah Sang Pencipta. Namun sebelum kita mengenal Allah, ada baiknya untuk mengenal diri sendiri terlebih dahulu. Dengan mengenal diri sendiri, maka kita akan jauh lebih mudah mengenal Allah SWT. 1. Intropeksi diri Sebagai seorang muslim, kita diwajibkan untuk melakukan intropeksi diri. Kita harus mengerti apa saja yang telah kita […]

Mengenal Diri Sendiri Dalam Islam

Manusia hidup didunia tentunya memiliki identitas dan mengetahui siapa dirinya. Hampir tidak ada manusia di dunia ini yang tidak memiliki identitas dan tidak mengetahui siapa dirinya. Meskipun demikian, jarang sekali diantara manusia yang benar-benar mengerti dan mengenal siapa dirinya sebenarnya dan untuk tujuan apa ia hidup didunia, apakah hanya sebatas untuk makan, minum, tidur, atau […]