Menjenguk orang sakit merupakan salah satu adab yang mulia dan Terdapat keutamaan dalam menjenguk orang sakit yaitu kita akan mendapatkan pahala yang besar. Jika ada teman, saudara, atau orang tua hendaklah kita menjenguk orang yang sakit karena ini sesuai dengan hadits Rasulullah yaitu: إِذَا عَادَ الرَّجُلُ أَخَاهُ الْمُسْلِمَ مَشَى فِيْ خِرَافَةِ الْجَنَّةِ حَتَّى يَجْلِسَ فَإِذَا […]
Tag: menjenguk
Ketika mendapati orang terdekat kita entah itu kerabat atau teman yang mengalami musibah berupa sakit, tentu hati kecil kita tergugah untuk menjenguknya. Namun, terkadang hal ini menjadi keraguan ketika yang akan dijenguk bukanlah mahram kita. Karena terkadang orang yang sakit mungkin terpaksa membuka sebagian auratnya. Padahal di sisi lain kita sangat ingin mengetahui keadaannya dan […]