Minum Sambil Duduk menjadi salah satu adab makan dan minum yang dianjurkan dalam islam. Mengingat bahwa minum merupakan salah satu kebutuhan tubuh. Serta merupakan aktivitas sehari-hari yang umum dilakukan oleh manusia. Islam memberi batasan berupa adab minum yang harus dilakukan sambil duduk Sebagaimana Dari Anas dan Qatadah Rasulullah shalallahualahi wasallam bersabda : “Sesungguhnya beliau melarang seseorang minum sambil berdiri,Qotadah berkata: ”Bagaimana dengan makan?” beliau menjawab: “Itu kebih […]