Hukum Menghina Orang Kafir Menurut Islam

Nabi dan Rasulullah telah mengingatkan kita ciri baik kualitas keislaman seseorang. Keislaman seseorang adalah saat ia mampu meninggalkan hal-hal yang dilarang oleh allah dan meninggal hal-hal yang tidak bermanfaat baginya. “Diantara tanda baiknya keislaman seseorang : ia dapat meninggalkan hal-hal yang tidak bermanfaat baginya.” (Hadits hasan, diriwayatkan oleh Imam Tirmidzi no. 2318 dan yang lainnya). […]

10 Ciri-Ciri Orang Kafir Dalam Islam Wajib Diketahui Umat Muslim

Kata kafir sering kita dengar dari Al Quran. Dalam Islam sendiri, kafir memiliki arti mengingkari nikmat Allah. Sebagai seorang muslim, kita harus mengetahaui ciri-ciri dari orang kafir. Hal ini tak hanya sebagai penanda kita pada orang di sekitar tapi juga mencegah agar kita tidak menjadi kafir secara tidak sadar. Berikut ini adalah beberapa ciri-ciri orang […]

Hukum Menghina Tuhan Orang Kafir Dalam Islam

Islam menjadi salah satu agama yang dianut oleh umat manusia. Selain Islam juga terdapat agama-agama lainnya seperti Kristen, Budha, Hindu dan sebagainya. Setiap agama memiliki kepercayaannya masing-masing. Namun hal ini sering kali menjadi sebuah perdebatan diantara umat manusia. Diantara mereka bahkan ada yang merasa bahwa agamanya lah yang paling benar. Tidak sedikit pula yang menghina […]