Makna Larangan Pergaulan Bebas dan Zina dalam Islam

Setiap manusia diwajibkan untuk menjaga harga dirinya dan martabat mereka. Hal tersebut bisa dilakukan dengan cara menjauhi pergaulan bebas dan zina. Biasanya, zina disebabkan karena pergaulan yang menyimpang. Pergaulan yang tidak sesuai dengan norma-norma yang berlaku dalam Islam disebut pergaulan bebas. Pergaulan bebas termasuk bentuk perilaku tercela yang harus benar-benar dijauhi. Terutama oleh para remaja. […]

Hukum Hubungan Tanpa Status Dalam Islam

Hubungan tanpa status atau lebih sering disebut dengan HTS adalah hubungan yang saat ini banyak sekali dilakukan oleh banyak orang. Sejatinya hubungan tanpa status adalah suatu jalinan hubungan yang tidak dilandasi oleh status apapun. Dalam Islam, hubungan tanpa status sama saja dengan mendekatkan diri pada dosa besar dalam Islam, yakni zina. Zina dalam Islam adalah […]

13 Cara Menolak Cinta Lelaki Dalam Islam dan Dalilnya

Remaja jaman sekarang semakin berani untuk melakukan hubungan yang lebih dekat dengan lawan jenis atau disebut pacaran. Padahal seperti yang kita ketahui, bahwa sebenarnya tidak ada istilah pacaran dalam Islam. Bahkan Islam melarang pacaran  karena disamakan dengan zina dalam Islam. Sebagaimana firman Allah: وَلَا تَقْرَبُوا۟ ٱلزِّنَىٰٓ ۖ إِنَّهُۥ كَانَ فَٰحِشَةً وَسَآءَ سَبِيلًا Artinya: “Dan janganlah […]

15 Penyebab Pacaran Dilarang Dalam Islam dan Dalilnya

Hubungan antara lelaki dan wanita yang sering disebut pacaran merupakan salah satu dosa besar dalam Islam. Sebenarnya tidak ada kata pacaran dalam Islam. Larangan berpacaran dalam Islam dikeluarkan karena pacaran hanya mendatangkan kemudharatan. “Tidak boleh antara laki-laki dan wanita berduaan kecuali disertai oleh muhrimnya, dan seorang wanita tidak boleh bepergian kecuali ditemani oleh muhrimnya.” (H. R. […]

13 Penyebab Anak Nakal Dalam Islam dan Dalilnya

Semua orang tua pastinya ingin anaknya menjadi anak yang sholeh dan sholehah. Namun tidak semua orang tua mampu mendidik dan menjadikannya sebagai anak yang sholeh dan sholehah. Ada berbagai hal yang menyebabkan anak menjadi nakal dalam Islam. Berikut adalah beberapa penyebab anak nakal dalam Islam: 1. Terlalu dimanjakan Mendidik anak memang tidak boleh menggunakan kekerasan, […]

13 Cara Memilih Sahabat Dalam Islam

Islam merupakan agama yang sempurna yang mengatur segala aspek kehidupan manusia. Begitu pula dengan cara berhubungan dengan sesama manusia atau pergaulan dalam Islam. Sebagaimana firman Allah SWT: يَٰٓأَيُّهَا ٱلنَّاسُ إِنَّا خَلَقْنَٰكُم مِّن ذَكَرٍ وَأُنثَىٰ وَجَعَلْنَٰكُمْ شُعُوبًا وَقَبَآئِلَ لِتَعَارَفُوٓا۟ ۚ إِنَّ أَكْرَمَكُمْ عِندَ ٱللَّهِ أَتْقَىٰكُمْ ۚ إِنَّ ٱللَّهَ عَلِيمٌ خَبِيرٌ Artinya: “Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan […]

Hukum Wanita Merokok Dalam Islam

Perihal mengenai rokok yang selalu ada pro dan kontra, sangat miris jika kita melihat rokok yang menjadi salah satu sumber devisa bagi negara saat ini, tapi sebenarnya juga menjadi salah satu pendonor kerusakan fisik dan mental anak bangsa. Namun inilah kenyataannya. Bahkan Indonesia menempati posisi ketiga di dunia setelah China dan India sebagai negara dengan […]

Hukum Pergaulan Bebas dalam Islam – Bahaya dan Cara Menghindarinya

Dari masa jahiliah hingga kini, pergaulan bebas sudah mulai ada dan terbentuk dalam suatu masyarakat. Termasuk dalam masa kini. Yang berbeda adalah penerpaan, jenis, dan teknologinya. Akan tetapi, masyarakat yang bebas hidupnya, tidak ada nilai-nilai dan juga panduan dalam hidup pasti akan bebas hidupnya berdasarkan atas hawa nafsu mereka sendiri. Untuk itu ada peraturan mengenai Pergaulan […]

5 Cara Menjaga Hati Sebelum Menikah

Pernikahan adalah sesuatu yang ditunggu dan diharapkan oleh semua orang.Pernikahan juga bagian dari proses manusia untuk mencapai Tujuan Penciptaan Manusia, Proses Penciptaan Manusia , Hakikat Penciptaan Manusia , Konsep Manusia dalam Islam, dan Hakikat Manusia Menurut Islam sesuai dengan fungsi agama , Dunia Menurut Islam, Sukses Menurut Islam, Sukses Dunia Akhirat Menurut Islam, dengan Cara Sukses Menurut […]

Pergaulan Dalam Islam – Etika dan Sistem Pergaulan

Manusia adalah makhluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri dan senantiasa membutuhkan kehadiran orang lain. Istilah pergaulan berarti kegiatan manusia untuk membaur bersama manusia lainnya dan berinteraksi satu sama lain. Dalam islam pergaulan diatur sedemikian mungkin sehingga menghindari hal-hal yang tidak diinginkan seperti halnya konflik dan lain sebagainya. Seoerti yang kita ketahui bahwa Allah menciptakan […]