Manusia terkadang tidak dapat berlaku adil, termasuk orangtua. Terkadang orangtua memiliki perlakuan dan kasih sayang yang berbeda terhadap anaknya. Hal tersebut tidaklah menjadi masalah apabila hanya sebatas perasaan atau didalam hati saja, karena menyayangi dengan adil bukanlah hal yang mudah, dan hal tersebut bukanlah hal yang mampu dikendalikan oleh manusia. Lalu apakah hukum pilih kasih […]
Tag: Pilih Kasih
Tak dapat dipungkiri bahwa dalam sebuah keluarga terkadang orangtua cenderung lebih menyayangi sebagian anaknya dibanding sebagian lainnya. Hal tersebut tidak masalah jika hanya sebatas perasaan sayang yang ada dalam hati, namun jangan sampai dalam hal sikap. Salah satu sikap orangtua yang sangat penting dan berpengaruh adalah sikap adil terhadap anak-anaknya. Sikap tidak adil dapat menimbulkan […]