Bismillahirrahmanirrahim. Islam mengatur hampir keseluruhan dari hidup manusia. Mulai dari hal-hal yang besar hingga hal-hal yang terlihat sepele, islam punya aturannya. Aturan tersebut muncul karena Allah Subhanahu Wa Ta’ala mengetahui lebih jauh daripada apa yang manusia ketahui. Allah tau baik buruknya sesuatu melebihi manusia. Allah lebih tau bagaimana seharunya manusia bersikap dalam setiap aspek-aspek kehidupannya. […]
Tag: rumah
Rumah dalam kehidupan manusia adalah salah satu fasilitas untuk berlindung dan berteduh. Rumah yang dibangun oleh manusia tentu sebagia tempat juga untuk berkumpul bersama keluarga dan bercengkrama dengan mereka. Tentu setiap manusia menginginkan rumah yang nyaman, aman, dan tentram baik secara kondisi fisik ruangan, bangunan, keadaan interior, ataupun budaya yang terbangun di dalam rumah tersebut. […]
Islam mengatur segala aspek kehidupan manusia baik yang menyangkut ibadah maupun hal-hal lain yang berhubungan dengan kehidupan manusia (baca fungsi agama dalam kehidupan manusia). Salah satunya adalah dalam membangun sebuah rumah atau tempat tinggal. Selama ini kebanyakan umat muslim tidak begitu mempermasalahkan hal-hal yang menyangkut tempat tinggal dan bahkan tidak sedikit yang samasekali tidak mengetahui […]
Rumah dalam kehidupan manusia adalah menjadi kebutuhan yang mendasar. Rumah adalah tempat tinggal sekaligus tempat perlindungan dari manusia dan keluarga. Tanpa rumah tentu tidak ada istilah kembali atau pulang dimana ada orang-orang yang menunggu dan tempat bercengkrama bersama dengan keluarga. Walaupun tempat tinggal bukan milik sendiri, namun rumah adalah hal yang pasti dibutuhkan untuk menjalani […]
Sebuah rumah dibangun sebagai tempat tinggal. Memiliki rumah yang baik dan layak huni adalah kebutuhan setiap manusia. Rumah yang dibangun hendaknya bisa memenuhi kebutuhan siapapun yang tinggal didalamnya. Sebenarnya rumah atau bangunan yang didirikan dalam islam tidaklah begitu dipermasalahkan bentuk, susunan maupun arahnya. Akan tetapi sebaiknya hal-hal tertentu dibangun sesuai dengan syariat agama islam dan […]
Sebuah rumah tidak hanya tempat tinggal bagi manusia tetapi juga tempat berlindung dan berkumpul bersama keluarga. Rumah adalah tempat dimana keluarga menghabiskan waktu bersama dan membangun rumah tangga didalamnya. Setiap manusia tentunya ingin memiliki sebuah rumah yang bisa ditinggali dengan nyaman. Dewasa ini tak jarang kita melihat manusia membangun rumah dengan sedemikian megah dan mewahnya […]