Ciri-ciri Orang yang Harus di Ruqyah Menurut Islam

Dalam kehidupan sehari-hari, kita mengenal adanya penyakit non medis yang merujuk pada penyakit yang timbul akibat gangguan jin atau sihir lainnya. Dalam hal ini, si penderita umumnya menampakkan ciri-ciri sakit karena gangguan jin atau sihir. Namun perlu dipahami bahwa tidak selalu si penderita harus di-ruqyah. Ada beberapa ciri-ciri orang yang harus di-ruqyah, di antaranya adalah […]

2 Jenis Ruqyah Yang Dilarang dalam Islam

Menurut para ulama, yang dimaksud dengan ruqyah adalah suatu bacaan dan doa yang dibacakan dan ditiupkan untuk mencari kesembuhan. Bacaan yang dimaksud adalah bacaan yang berasal dari Al Qur’an, dzikir dan doa yang diajarkan Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam, dan berbahasa Arab. Ruqyah jenis ini kerap disebut dengan ruqyah syar’iyyah. Jika bacaan dan doa yang […]

7 Efek Mendengarkan Ayat Ruqyah

Manusia tidak luput dari penyakit, baik itu penyakit luar, dalam, bahkan penyakit hati. Pengobatan dengan apa yang ditunjukkan dan diajarkan oleh Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam, seperti ruqyah, yaitu membacakan ayat-ayat Al Qur`an dan do’a-do’a yang shahih menunjukkan alternatif pengobatan sesuai syariat islam. Begitu juga dengan madu, habbatus sauda’(jintan hitam), air zam-zam, bekam (mengeluarkan darah […]

Hukum Ruqyah Di Bulan Ramadhan dan Dalilnya

Dalam Islam,  tentunya kita sering mendengar kata ruqyah.  Bahkan mungkin lebih sering terdengar akhir-akhir ini.  Ya,  ruqyah merupakan salah satu pengobatan yang dilakukan dengan menggunakan ayat suci Al Quran yang biasanya digunakan dalam pengobatan gangguan jin. Dalam sejarah Islam, ruqyah telah dikenal sejak sebelum jaman kedatangan Rasulullah SAW, yakni jaman jahiliyah.  Hanya saja,  ruqyah saat […]

Hukum Ruqyah dalam Islam dan Dalilnya

Ruqyah adalah salah satu jenis penyembuhan yang dilakukan pada orang yang sedang mengalami sakit. Sakit yang dimaksud adalah bisa disebabkan karena berbagai macam penyebab seperti sengatan hewan berbisa, pengaruh sihir kerasukan setan, gangguan jin, gila dan berbagai macam kondisi kesehatan lainnya. Sedangkan menurut syariat, ruqyah merupakan doa-doa atau bacaan ayat suci Al-Quran dalam meminta pertolongan […]

17 Manfaat Ruqyah Dalam Islam dan Dalilnya

Secara istilah, ruqyah disebut sebagai Al-‘udzah yang berarti perlindungan. Ruqyah adalah metode islami untuk menyembuhkan seseorang dari sihir, kerasukan, gangguan jin, gigitan hewan ataupun penyakit lainnya. Metode ruqyah umumnya dilakukan oleh para ahli agama (seperti ustad atau kyai). Untuk proses pelaksanaannya, ustad akan membacakan doa-doa yang bersumber dari Al-quran, kemudian meniupkannya di tangan lalu mengusapkannya […]

Ruqyah – Macam dan Bacaan untuk Meruqyah

Ruqyah merupakan suatu metode pengobatan dengan menggunakan bacaan-bacaan yang bersumber dari Al- Qur’an dan hadist agar terhindar dari gangguan jin maupun syaitan dan bisa juga dilakukan untuk mencapai apa-apa yang diinginkan, baik itu perkara di dunia maupun di akhirat. Ruqyah juga bisa dikatakan sebagai tawassul (perantara) untuk memohon sesuatu dari Allah SWT. Rasulullah Shalallahu Alaihi […]