Mengingat kisah para pejuang Islam memang tidak ada habisnya. Pasalnya, orang-orang yang berdiri di samping Rasulullah salallahu ‘alaihi wa sallam dalam memperjuangkan Islam memang banyak sekali hal-hal menakjubkan yang bahkan tidak semua dapat diceritakan. Ini merupakan kisah Ummu Haram Binti Malhan. Dimana dia merupakan seorang wanita yang ikut dalam perjalanan pasukan pemuda kaum muslimin dalam […]
Tag: sahabat rasul
Salman al Farisi, adalah seorang laki-laki keturunan Persia dari Negeri Ashfahan. Ia adalah salah satu sahabat Rasulullah yang memiliki kisah hidup cukup panjang. Perjuangannya dalam mencari kebenaran agama sangat patut untuk diteladani. Berikut lebih lengkapnya kisah perjalanan Salman Al-Farisi memeluk Islam. Dari Abdullah bin Abbas Radhiallaahu ‘anhu berkata, “Salman al-Farisi menceritakan biografinya kepadaku dari mulutnya sendiri. […]
Abu Bakar Ash-Shiddiq adalah salah satu sahabat yang sangatlah dicintai oleh Rasulullah. Ia adalah khalifah pertama yang diangkat setelah kematian Rasulullah. Selain sahabat, Abu Bakar Ash-Shiddiq juga merupakan mertua Nabi Muhammad atau ayah dari ‘Aisyah. Selain ‘Aisyah, Abu Bakar Ash-Shiddiq juga mempunyai lima anak lainnya yang juga memiliki akhlak yang tak kalah hebatnya dari putrinya […]
Bilal bin Rabah ialah seorang budak berkulit hitam dari Habsyah (sekarang menjadi negara Ethiopia) yang memeluk islam ketika ia masih diperbudak. Namanya tentu masih asing di telinga kita. Ia termasuk hamba terbaik Allah dimana ia merupakan salah seorang dari sahabat Nabi dan memiliki berbagai keutamaan yang belum diketahui banyak orang. Sebagai umat islam tentu kita […]
Ada banyak sahabat yang memiliki sifat mulia pada zaman Rasulullah SAW. Sahabat-sahabat tersebut dicatat dan diingat oleh semua umat muslim didunia karena mereka membantu perjuangan Nabi Muhammad SAW saat menegakkan ajaran agama islam. Salah satu sahabat yang dikenal sangat dekat dengan Rasulullah SAW adalah Abu Bakar Ash Shiddiq (baca sejarah islam dunia) . Abu Bakar […]