Macam-macam Sholawat Nabi dan Artinya

Sholawat nabi sangat dianjurkan untuk dibaca ketika hati sedang gundah, karena ternyata sholawat dapat menenangkan hati dan pikiran. Umat islam disunahkan untuk mencurahkan sholawat kepada Nabi Muhammad Saw. Guna mendapatkan syafaatnya dihari kiamat kelak. Nabi Saw bersabda. وعن ابن مسْعُودٍ أنَّ رسُول اللَّهِ ﷺ قَالَ: أَوْلى النَّاسِ بِي يوْمَ الْقِيامةِ أَكْثَرُهُم عَليَّ صَلاَةً رواه الترمذي […]

Hukum Membaca Shalawat Nabi dengan Dinyanyikan dan 5 Tata Cara Bershalawat

Bersholawat merupakan kegiatan yang sering atau setidaknya pernah dilakukan minimal satu kali oleh masyarakat muslim di seluruh indonesia. Membahas perihal sholawat Nabi, jelas saja kita akan dihadapkan dengan bermacam-macam jenisnya, setidaknya itulah yang diketahui masyarakat-masyarakat kita. Namun disini kita akan membahas apakah hukum membaca shalawat nabi dengan dinyanyikan seperti yang pernah dilakukan oleh sebagian masyarakat. […]

10 Keutamaan Shalawat Di Hari Jumat

Sholawat merupakan salah satu cara dan bentuk ibadah yang banyak dianjurkan. Ini merupakan cara untuk mengingat bagaimana perjuangan dan juga bentuk pujian terhadap Rasul SAW.  Di antara hak Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam yang disyari’atkan Allah Subhanahu wa Ta’ala atas ummatnya adalah agar mereka mengucapkan shalawat dan salam untuk beliau sebagai dasar hukum islam . […]