Pengertian “tradisi halal bihalal” untuk menjalin pentingnya beradab dengan orang yang lebih tua tidak bisa diterjemahkan secara bahasa, karena pendefinisian tradisi halal bihalal lahir dari kultur masyarakat Indonesia. Jika diterjemahkan menurut lughowi nya, maka akan mengandung arti yang tidak tepat dengan tujuan dan maksud tradisi halal bihalal itu sendiri. Hal ini karena tidak ada gramer […]
Tag: silaturahmi
Menjalin persaudaraan sesama muslim sangat penting artinya, karena dengan ikatan persaudaraan akan diperoleh persatuan. Dengan adanya persatuan dapat diraih kekuatan. Jika persatuan dan kekuatan telah dimiliki oleh umat Islam maka segala apa yang menjadi hajat hidup kaum muslimin Insya Allah dapat diwujudkan. Maka itu pentingnya persaudaraan umat muslim. Lalu bagaimana bentuk-bentuk persaudaraan dalam islam? Bentuk-bentuk […]
Islam sebagai agama yang sempurna sangat memperhatikan silaturahim. Berkunjung atau bertamu kepada rumah saudara, keluarga, tetangga atau teman sangat banyak faedahnya. Diantaranya adalah untuk menguatkan silaturahim dan kasih sayang diantara kaum muslimin. Berikut ini adab-adab dan waktu yang harus diperhatikan saat bertamu: Memilih waktu yang tepat Waktu-waktu yang tidak tepat untuk kunjungan adalah: Waktu Shalat […]
Puasa Ramadhan merupakan bulan yang penuh rahmat. Umat muslim berlomba-lomba memperbaiki ibadah dan akhlak untuk Ridho Allah SWT. Setelah 30 hari berlalu, Hari Raya dan Shalat Idul Fitri tiba sebagai hari kemenangan. Peringatan Idul Fitri menjadi momen untuk bertemu keluarga, tetangga hingga sahabat untuk saling menikmati hikmah silaturahmi dalam Islam. Sudah menjadi tradisi keluarga Indonesia […]
Manusia adalah mahluk sosial. Sejak dilahirkan hingga meninggal, setiap manusia pasti memerlukan bantuan dari orang lain. Hal ini sudah menjadi fitrah bagi manusia dan diatur dalam Islam (hablum minannas). Salah satu bentuk hubungan manusia dengan manusia lainnya adalah silaturahmi. Setiap orang pasti pernah bersilaturahmi atau menerima tamju, sebagaimana dalam sebuah hadist: “Dan barang siapa beriman […]
Walimah dalam bahasa Indonesia berarti perjamuan. Walimah terdapat dua macam, yaitu walimah safar dan walimah ursy. Walimah safar adalah perjamuan yang diadakan untuk keberangkatan atau kepergian seseorang. Misalnya, seseorang mengadakan walimah sebelum ia pergi atau berangkat haji. Sedangkan, walimah ursy adalah perjamuan untuk pernikahan atau acara perjamuan yang dilaksanakan setelah akad nikah. Hukum walimah menurut […]
Dunia ini bersifat fana dan hanya sementara, begitu pula dengan makhluk hidupnya, mereka tidak abadi dan akan kembali kepada Sang Pencipta. Dunia menurut Islam hanyalah ibarat ladang untuk mencari pahala dengan beribadah dan berbuat baik untuk bekal kehidupan akhirat yang abadi, hal itu merupakan salah tujuan penciptaan manusia di bumi. Allah SWT. telah mengingatkan kita mengenai kefanaan […]
Keutamaan menyambung tali silaturahmi merupakan tempat dimana kita semua saling berhubungan dengan saudara atau keluarga agar tetap terjalin hubungan yang harmonis. Tidak hanya sebatas dengan keluarga atau saudara, namun silaturahmi juga akan melapangkan rezeki atau menjadi dzikir pembuka rezeki dan juga umur. Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam bersabda: “Barang siapa ingin dilapangkan rizkinya atau dipanjangkan […]
Sebagai makhluk sosial, tentunya tidak ada manusia yang bisa hidup sendiri. Kita harus bisa berinteraksi dengan orang lain, bersikap ramah dan menjaga silaturahmi. Dalam islam sendiri, hukum menjalin tali silaturahmi adalah wajib. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir maka hendaklah ia memuliakan tamunya, dan barangsiapa yang […]
Islam adalah agama yang menganjurkan umatnya untuk senantiasa berbuat baik. Amalan dalam islam tidak hanya berupa ibadah seperti shalat baik shalat wajib maupun shalat sunnah. puasa, zakat dan sebagainya melainkan juga tersenyum, dan menjalin tali silaturahmi. Menjalin silaturahmi adalah salah cara mewujudkan ukhuwah islamiyah ( baca ukhuwah islamiyah insaniyah dan wathaniyah) dan dapat dilakukan dengan cara […]