Muslimah harus memakai jilbab karena hukum memakai jilbab itu wajib agar aurat tertutup. Tidak ada pengecualian karena perintah berhijab dalam Alquran dan hadis. Jilbab saat ini sudah variatif jenisnya antara lain jilbab segi empat, pasmina, segitiga, rajut, jilbab instan dan lainnya. Jilbab jenis ini tidak cuma dipakai saat santai, tetapi saat ini juga bisa dipakai untuk […]
Tag: tips memilih jilbab
Banyak faktor yang bisa memengaruhi penampilan antara lain makeup, model pakaian, model hijab, jenis aksesoris hijab (model aksesoris hijab pengantin), dan pilihan warna hijab. Warna kulit dengan warna hijab yang akan dikenakan harus disesuaikan agar keseluruhan penampilan semakin stylish dan fresh. Pemilik kulit gelap di Indonesia biasanya berada di Indonesia bagian timur, sedangkan pemilik kulit gelap […]
Kebaya biasa digunakan saat menghadiri undangan pernikahan (tutorial hijab untuk pesta pernikahan), wisuda, lamaran, atau hari spesial lainnya yang bersifat formal. Namun, bagi para muslimah biasanya dilanda kebingungan untuk memilih hijab yang sesuai dengan kebaya agar tidak terlihat berlebihan atau justru kurang menarik. Hal utama yang harus diperhatikan adalah pemilihan warna. Simak tips memilih macam […]
Orang yang punya pipi tembem terkadang merasa tidak percaya diri untuk mengenakan hijab. Mengapa? Karena pipi seolah ditekan dari kanan kiri oleh jilbab yang dipakai sehingga terlihat lebih tembem. Cukup galau atau ragunya sampai di situ saja karena ada cara untuk menyiasati pipi terlihat lebih tirus sehingga wajah lebih proporsional. Simak cara memilih jilbab untuk […]
Kreasi jilbab sudah menjadi hal yang wajib dilakukan oleh para jilbaber. Kreasi jilbab tidak hanya berarti menyesuaikan warna jilbab dengan pakaian yang dipakai, tetapi juga harus disesuaikan dengan bentuk wajah supaya penampilan semakin cantik. Ada 5 bentuk wajah yang dimiliki oleh manusia di dunia ini, yaitu bulat, segi empat, segi tiga, lonjong atau panjang, dan […]
Kabar gembira! Saat ini memakai jilbab sudah menjadi tren yang menerapkan perintah berhijab dalam Alquran. Dengan mudahnya kita bisa melihat para muslimah yang semakin cantik saat menggunakan jilbab. Namun, masalah yang sering terjadi sehingga membuat muslimah kurang enak dipandang adalah ketidaksesuaian bentuk atau bahan jilbab dengan bentuk wajah. Bagi si wajah lonjong, model jilbab bisa […]
Berhijab adalah kewajiban muslimah sesuai hadist tentang berhijab yang benar. Perbedaan hijab, jilbab, dan kerudung harus dipahami oleh muslimah. Kulit gelap atau hitam biasanya identik dengan orang-orang Afrika dan kaum negro di Amerika. Namun, untuk orang Indonesia biasanya kulit gelap yang dimaksud adalah warna kulit sawo matang atau warna kulit orang-orang Indonesia bagian Timur seperti […]
Para muslimah diwajibkan untuk menutup seluruh aurat sesuai dengan perintah berhijab dalam Alquran sehingga muslimah identik dengan jilbab untuk menutupi bagian kepala kecuali muka yang menjadi aurat perempuan. Para wanita selalu mengutamakan penampilan sehingga para muslimah yang berjilbab juga melakukan hal yang sama dengan cara memilih model kerudung instan sesuai bentuk wajah. Satu hal utama […]