8 Tutorial Hijab Anak Kecil Terbaru dan Kekinian

√ Islamic Base Pass quality & checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Dizaman yang semakin canggih ini sudah banyak para ibu yang ingin menjaga anaknya agar menjadi lebih baik dan juga mengikuti aturan agama yang sudah diajarkan. Dengan menanamkan perilaku yang baik sejak dini maka akan membuahkan hasil yang sangat membanggakan untuk kedua orang tuanya nanti. Maka di bawah ini akan di berikan beberapa tutorial yang cocok untuk anak kecil.

Tutorial Hijab Anak Kecil

1. Hijab Anak Kecil Imud

Bagi ibu muda yang ingin memiliki penampilan anak rapi dan imud disetiap harinya dengan mengikuti aturan islam yang sudah diperintahkan maka anda bisa menggunakan contoh tutorial hijab di samping ini.

Tutorial disamping ini bisa anda ikuti dan sangat mudah sekali, tidak terlalu ribet dan banyak jarum sehingga akan membuat sang buah hati aman dan nyaman. Cara yang bisa anda ikuti yaitu :

  • Pilih hijab yang memiliki bahan alus dan tidak licin, yang terpenting tidak tebal karena jika tebal akan membuat anak tidak nyaman.
  • Letakkan hijab diatas kepala, bagi dua bagian dimana yang sisi kanan pendek dan sisi kiri panjang.
  • Kemudian sisi yang pendek (sisi yang sebelah kanan) diletakkan ke pundak sebelah kiri melalui belakang leher
  • Kemudian di sisi yang panjang bisa diputar lewat depan kebagian kanan kemudian sematkan jarum pentul disampingnya.

2. Tutorial Hijab Segi Empat Simple

Hijab Segi EmpatSelain itu anak anda juga bisa menggunakan hijab segi empat yang simple dan akan lebih membuat nyaman, sangat cocok untuk digunakan dalam sehari hari dan bisa juga untuk OOTD yang kekinian. Karena anak kecil yang sudah menggunakan hijab akan terlihat menggemaskan.

Step by Step nya :

  • Lipat hijab segi empat menjadi segi tiga
  • Gunakan ciput
  • Kemudian letakkan hijab diatas kepala sama sisi
  • Sematkan hijab dibawah dagu menggunakan peniti atau jarum pentul
  • Kemudian silangkan sisi kanan ke kiri
  • Silangkan sisi kiri ke kanan
  • Selesai

Anda juga bisa menggunakan bando hijab agar sang buah hati menjadi lebih anggun.

Selain itu juga masih ada tutorial video yang bisa anda ikuti agar lebih mudah :

[AdSense-B]

1. Tutorial Video 

2. Tutorial Video 

Berikut adalah beberapa Tutorial Hijab Anak Kecil yang bisa anda contohkan untuk anak anda agar tetap terlihat anggun dan cantik setiap hari dan tentunya sesuai dengan ketetapan dalam islam.

fbWhatsappTwitterLinkedIn