Hukum Copyright Dalam Islam dan Dalilnya

Saat ini banyak orang yang menghalalkan cara dengan melakukan pembajakan atas karya orang lain. Lalu bagaimana agama memandang praktik pembajakan ? Para ulama di Tanah Air turut memberikan perhatian yang serius terhadap maraknya praktik pelanggaran copyright yang sering terjadi. Majelis Ulama Indonesia (MUI) telah menetapkan Fatwa dengan Nomor 1 Tahun 2003 tentang Hak Cipta dan […]