Hukum Jual Beli Ketika Shalat Jumat dan Dalilnya

Jual beli atau muamalah merupakan salah satu perkara yang juga diatur dalam Islam. Jual beli menurut Islam menjadi kegiatan yang sangat disarankan sebagaimana juga merupakan cara Rasulullah dalam mencari rejeki melalui jalan berdagang. Saat ini pun semakin banyak transaksi jual beli yang dilakukan oleh banyak orang. Namun ada satu fenomena dalam jual beli yang justru […]

Hukum Menerima Sumbangan Dari Non Muslim dan Dalilnya

Sumbangan adalah salah satu bentuk empati atau peduli terhadap sesama yang sangat dianjurkan dalam Islam. Sumbangan dapat membantu mereka yang membutuhkan sehingga mempunyai standart hidup yang lebih baik. Menerima sumbangan sama hukumnya dengan hukum berbisnis dengan non Muslim. Begitu pula dengan menerima sumbangan dari non Muslim, hukumnya adalah mubah atau boleh. Hal ini sesuai dengan […]

Hukum Meratapi Orang yang Sudah Meninggal

Dalam kehidupan, selalu ada rute yakni mulai dari seseorang dilahirkan, menjadi bayi dan anak anak, remaja dan dewasa, hingga tua dan meninggal dunia. Hal itu merupakan hal alami yang terjadi pada setiap makhluk hidup tak terkecuali manusia. Sebab dunia memang hanya sementara dan akhirnya tetaplah akan ditinggalkan juga, entah cepat atau lambat. Untuk urusan meninggal […]

Hukum Olahraga Memanah Bagi Wanita dan Dalilnya

Olahraga merupakan salah satu cara menjaga kesehatan yang sangat dianjurkan oleh agama. Salah satu olahraga yang dianjurkan oleh Rasulullah menjadi semakin populer akhir-akhir ini. Olahraga tersebut adalah olahraga memanah. Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, ﻛُﻞُّ ﺷَﺊْ ٍﻟَﻴْﺲَ ﻓِﻴْﻪِ ﺫِﻛْﺮُ ﺍﻟﻠﻪِ ﻓَﻬُﻮَ ﻟَﻬْﻮٌ ﻭَﻟَﻌِﺐٌ ﺇِﻻَّ ﺃَﺭْﺑَﻊٌ ﻣُﻼَﻋَﺒَﺔُ ﺍﻟﺮَّﺟُﻞِ ﺍﻣْﺮَﺃَﺗَﻪُ ﻭَﺗَﺄْﺩِﻳْﺐُ ﺍﻟﺮَّﺟُﻞِ ﻓَﺮَﺳَﻪُ ﻭَﻣَﺸْﻴُﻪُ ﺑَﻴْﻦَ ﺍﻟْﻐَﺮْﺿَﻴْﻦِ […]

Hukum Mengucap Hamdalah ketika Bersin

Dear sobat pembaca semua.. dalam keseharian, tentu sobat pernah mengalami bersin, entah itu ketika kondisi biasa atau ketka sedang sakit misalnya sakit flu, nah sobat, bersin ini ternyata memilki manfaat untuk kesehatan, sehingga dianjurkan untuk mengucap hamdalah setelah selesai bersin sebagai keutamaan bersyukur, mungkn sobat sudah pernah mendengar sebelumnya atau mungkin sudah terbiasa melakukannya. Nah […]

Hukum Menggunakan Lensa Mata dalam Islam

Dear sobat pembaca semua.. seiring dengan majunya teknologi, telah banyak alat atau perhiasan yang digunakan untuk memperindah penampilan, memakai perhiasan bagi wanita dan pria tidak hanya digunakan di anggota tubuh umum seperti jaman terdahulu saja misalnya di tangan menggunakan gelang, kalung di leher, dsb yang meang masih terbilang wajar. Perhiasan kini digunakan di seluruh tubuh […]

13 Sifat Pria yang Tidak Boleh Dinikahi dan Dalilnya

Makna pernikahan dalam Islam adalah salah satu ibadah yang sangat dianjurkan dalam Islam untuk membangun rumah tangga dalam Islam yang berisi keluarga sakinah mawadah warahmah. Bahkan ketika seseorang telah memenuhi syarat pernikahan, maka ia wajib untuk menikah sebagaimana telah disebutkan dalam Al-Qur’an. Dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, من رزقه الله امرأة […]

13 Alasan Wanita Banyak Masuk Neraka dan Dalilnya

Wanita adalah mahluk yang dimuliakan Allah SWT. Bahkan terdapat sebuah nama surat dalam Al-Qur’an yang berarti wanita untuk menunjukkan bahwa wanita adalah ciptaan Allah yang ditinggikan derajatnya. Namun sayang, ternyata ketika Rasulullah melakukan isra’ mi’raj, ia justru melihat bahwa penghuni neraka yang paling banyak adalah wanita. Mengapa? Berikut adalah 13 alasan wanita banyak masuk neraka: […]

Hukum Wanita Mengenakan Jilbab Motif Menurut Islam

Hukum memakai jilbab merupakan salah satu kewajiban bagi seorang wanita dalam pandangan Islam untuk menutup auratnya. Jilbab sendiri merupakan perintah Allah SWT yang telah tertuang dalam Al Quran. Allah Ta’ala berfirman, يَا أَيُّهَا النَّبِيُّ قُلْ لِأَزْوَاجِكَ وَبَنَاتِكَ وَنِسَاءِ الْمُؤْمِنِينَ يُدْنِينَ عَلَيْهِنَّ مِنْ جَلَابِيبِهِنَّ ذَلِكَ أَدْنَى أَنْ يُعْرَفْنَ فَلَا يُؤْذَيْنَ وَكَانَ اللَّهُ غَفُورًا رَحِيمًا “Hai Nabi, […]

Hukum Mengangkat Tangan Ketika Berdoa

Dear sobat pembaca semuanya.. dalam kehidupan sehari hari tentunya kita sering berdoa ya sobat, entah itu berdoa yang dilakukan secara spontan, dalam hati, atau ketika selesai menjalankan shalat. Yang namanya berdoa tentu erat dengan yang namanya meminta ya sobat? meminta mengenai kebaikan, doa meminta surga dan perlindungan neraka, permintaan, dsb. Layaknya orang yang meminta pula […]