10 Cara Menjaga Keharmonisan Rumah Tangga Menurut Islam

Setiap yang sudah maupun yang akan berumah tangga, pasti menginginkan bahwa nanti hubungan rumah tangganya berjalan dengan harmonis dan menjadi Keluarga Sakinah, Mawaddah, Warahmah. Tidak hanya untuk 5 atau 10 tahun, tapi selamanya, seumur hidup. Tak jarang, ada halang rintangan yang turut mempegaruhi dalam hubungan Rumah Tangga. Oleh sebab berumah tangga artinya terdapat dua kepala (suami […]

6 Penyebab Doa Tidak Dikabulkan Allah SWT

Doa merupakan bentuk komunikasi antara hamba, selaku makhluk lemah tak berdaya, kepada  Allah SWT Yang Maha Pengasih dan Maha Kuasa. Karenanya, doa merupakan suatu ibadah untuk manusia bisa mendekatkan diri kepada Tuhan. Tiada tempat meminta yang lebih baik selain kepada Allah SWT.(Baca : Penyebab Amal Ibadah Ditolak Dalam Islam) Berbagai macam permasalahan dan keinginan kita hanyalah […]

Macam – Macam Puasa Sunnah dalam Agama Islam

Jika ditinjau dari hukumnya, puasa dalam ajaran islam diklasifikasikan menjadi 4 jenis, yaitu puasa wajib, puasa sunnah, puasa makruh, serta puasa haram. Nah kali ini kita akan membahas tentang puasa sunnah, khususnya tentang macam-macam puasa sunnah.(Baca : Puasa Sunah Idul Adha) Hikmah Puasa Sunnah adalah menahan diri dari kegiatan makan dan minum, serta segala hal yang […]

14 Manfaat Menggunakan Cadar bagi Wanita Muslimah

Cadar adalah sejenis pakaian wanita yang menutup hingga sebagian wajah. Pemakain cadar memang sudah mulai banyak terlihat pada lingkungan kita. Di negara Indonesia saja, sudan banyak para Wanita Bercadar dalam kegiatan sehari-harinya. Ada beberapa yang memakai ke kantor, ke pasar, dll.(Baca : Hukum Wanita Memakai Parfum) Sudah tidak menjadi hal yang tabu lagi bagi masyarakat kita jika […]

Cara Memilih Calon Pendamping Hidup Sesuai Syariat Islam

Pernikahan adalah sesuatu yang dianjurkan untuk dilaksanakan bagi setiap umat manusia yang telah mampu. Dengan adanya suatu pernikahan diharapkan tercipta suatu Keluarga Sakinah, Mawaddah, Warahmah. Serta keluarga yang tentram, damai, dan Keluarga Bahagia. Dan jalan yang ditempuh bagi laki-laki dan perempuan untuk menikah adalah ta’aruf menurut islam yang telah di ridhoi Allah.(Baca : Menikah di Bulan Ramadhan) Tujuan […]

Ta’aruf Menurut Islam

Dalam menjalani kehidupan Rumah Tangga, Kunci Rumah Tangga Bahagia yang utama adalah memiliki seorang pendamping hidup yang baik, agar nantinya kehidupan Membangun Rumah Tangga menjadi Keluarga Bahagia yang tentram, damai dan menjadi Keluarga Harmonis. Dengan kata lain menjadi Keluarga Sakinah, Mawaddah, Warahmah. Oleh karena itu, sebelum memutuskan untuk menikah ada baiknya mengetahui Cara Memilih Calon Pendamping Hidup Sesuai Syariat Islam terlebih dahulu […]

Daging Biawak dalam Islam

Agama Islam mengatur makanan yang halal dan haram bagi umatnya. Etika Makan Dalam Islam bagi Umat muslim yang taat sudah seharusnya memakan Makanan Halal dan juga minuman yang halal saja baik dari bahan pembuatnya maupun dari cara mendapatkan makanan dan minuman tersebut. Ada beberapa jenis hewan yang juga dilarang dimakan dalam agama Islam, misalnya daging babi dan hewan-hewan […]

30 Cara Mendidik Anak Dalam Islam

Cara Mendidik Anak yang Baik sejatinya adalah kewajiban orang tua sehingga anaknya dapat menjadi anak yang sholeh dan sholehah. Sebagai seorang muslim, kita tahu bahwa anak merupakan titipan Allah SWT. Mendidik Anak sebaiknya menggunakan Cara Mendidik Anak secara islami, sehingga kehidupan anak tersebut menjadi kehidupan yang penuh dengan nilai-nilai Islam. Metode-metode mendidik anak perlu dipelajari oleh orang tua […]

Penyebab Terhalangnya Jodoh dalam Islam

Jodoh, itulah yang diidamkan oleh seseorang terutama yang tengah menjomblo. Kapan jodoh akan datang? Kok jodohku seolah terhalang? Pertanyaan-pertanyaan seperti itu terkadang mengusik pikiran kita. Mungkin jodohmu terhalang karena gangguan jin, tuh! Begitu pendapat orang lainnya. Semuanya membuat kita jadi bingung dan bimbang. Lalu, apa yang harus kita lakukan?berdoa adalah Cara Mendekatkan Jodoh(Baca : Cara Agar Keinginan […]

Fungsi Al-quran Bagi Umat Manusia

Al-quran merupakan kitab suci umat Islam dan juga merupakan Dasar Hukum Islam dan Sumber Syariat Islam yang memiliki banyak manfaat bagi umat manusia. Al-quran diturunkan sebagai petunjuk bagi seluruh manusia melalui malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW. Sebagai Rasul yang dipercaya menerima mukjizat Al-quran, Nabi Muhammad SAW menjadi penyampai, pengamal, serta penafsir pertama dari Al-Quran.(Baca : Fungsi As-sunnah Terhadap Al-Quran) […]