Setiap manusia tentu memiliki kesalahan dan dosa masing-masing. Tidak ada satupun manusia yang bisa sempurna dan tanpa melakukan kesalahan. Tentunya bukan berarti setiap kesalahan tidak bernilai dosa, pasti akan ada dosa dan pahala. Untuk itulah Allah senantiasa memberikan perintah kepada manusia agar manusia senantiasa bertaubat dan memohon ampun secara sungguh-sungguh kepada Allah SWT. Tentu Allah […]
Tag: cara bertaubat
Zina merupakan keburukan yang nyata dan berakibat kerusakan pada orang yang melakukannya dan juga masyarakat secara luas. Zina juga masuk ke dalam dosa besar di dalam Islam. [al-Isrâ’/17: 32], “Dan janganlah kamu mendekati zina; sesungguhnya zina itu adalah suatu perbuatan yang keji. Dan suatu jalan yang buruk”. [an-Nûr/24:2], “Perempuan yang berzina dan laki-laki yang berzina, […]
Tujuan penciptaan manusia , tujuan hidup menurut islam, konsep manusia dalam islam dan hakikat penciptaan manusia sejatinya adalah untuk mengabdi kepada Allah SWT. Tidak ada yang boleh melanggar segala bentuk aturan dan tuntunan hidup seperti fungsi agama, fungsi Al-Quran bagi umat manusia. Namun pada kenyataannya, tidak ada manusia yang benar-benar bersih dan dalam kondisi yang […]
Zina dalam islam adalah salah satu dosa besar dan dengan melihat bahaya yang ditimbulkan oleh praktek zina tersebut maka islam mengutuk perbuatan zina. Berbagai mudharat dan bahaya yang ditimbulkan oleh perilaku zina diantaranya adalah ketidak jelasan nasab (baca arti nasab) atau keturunan seseorang, hilangnya kesucian atau martabat seseorang dan rasa benci yang muncul pada keluarga […]