Do’a Setelah Shalat Fardhu

Dalam ajaran Islam, sholat memiliki kedudukan yang sangat penting. Di dalam Al-qur’an dan As- Sunnah telah dijelaskan tentang arti penting rukun islam yang kedua tersebut, diantaranya adalah : Sholat merupakan tiang agama Sholat merupakan kewajiban pertama yang diturunkan dan diajarkan kepada Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam dalam peristiwa Isra’ dan Mi’raj Sholat merupakan kewajiban yang sifatnya […]

13 Keutamaan Membaca Basmallah

بسم الله “BISMILLAH” Demikianlah lafadz dari bacaan Basmallah yang memiliki arti “Dengan menyebut Nama Allah. Banyak sekali keutamaan saat kita membaca kalimat suci tersebut. Islam telah mensyariatkan untuk membaca kalimat mulia tersebut setiap kali kita hendak melakukan aktivitas apaun. Mengapa?  Ada banyak sekali hikmah yang berada di balik bacaan Basmallah diantaranya adalah permohonan pertolongan kepada […]

Membangun Rumah Tangga Dalam Islam

Menikah dalam islam adalah menyempurnakan sebagian iman karena Allah ta’la, oleh sebab itu, menikah berarti melakukan ibadah atas nama Allah.  Untuk itu, Allah menyuruh hambanya untuk mencari pasangan dengan cara memilih calon pendamping sesuai syariat agama, dan sesuai ketetapan agama yaitu ta’aruf. Sebab pacaran dalam islam di larang, dan untuk menghindari zina agar tidak melakukan perbuatan […]

Hukum Bersumpah Selain Allah

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, Sumpah bisa diartikan sebagai : Pernyataan yang diucapkan secara resmi dengan bersaksi kepada Allah SWT untuk menguatkan kebenaran dan kesungguhan. Pernyataan yang disertai tekad melakukan sesuatu menguatkan kebenarannya atau berani menerima sesuatu bila yang dinyatakan tidak benar Janji atau ikrar yang teguh (akan menunaikan sesuatu) Sedangkan menurut syara’ sumpah bisa […]

Talak – Hukum, Rukun dan Jenisnya

إن إبليس يضع عرشه على الماء ثم يبعث سراياه فأدناهم منه منزلة أعظمهم فتنة يجئ أحدهم فيقول فعلت كذا وكذا فيقول ما صنعت شيئا قال ثم يجئ أحدهم فيقول ما تركته حتى فرقت بينه وبين امرأته قال فيدنيه منه ويقول نعم أنت Artinya: “Sesungguhnya iblis singgasananya berada di atas laut. Dia mengutus para pasukannya. Setan […]

Hutang Dalam Pandangan Islam

Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam pernah bersabda, yang artinya “Berhati-hatilah kamu dalam berhutang, sesungguhnya hutang itu mendatangkan kerisauan di malam hari dan mendatangkan kehinaan di siang hari.” (HR. Al- Baihaqi) Apakah yang dimaksud dengan hutang? Di dalam  islam, hutang piutang dikenal dengan sebutan Al- Qardh, yang secara bahasa berasal dari kata Al-Qath’ u yang artinya adalah […]

20 Manfaat Membaca Al- Qur’an dalam Kehidupan

Al-Qur’an merupakan Kallamullah terakhir yang diwahyukan Allah SWT kepada Baginda Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam, dimana Al-qur’an merupakan penyempurna bagi kitab-kitab yang diturunkan Allah SWT kepada para nabi dan Rasul-Nya terdahulu seperti Taurat, Injil, Zabur, dan kitab-kitab lainnya. Sebagaimana dalam rukun iman yang ke 3 yaitu, beriman kepada kitab-kitab Allah, Al-qur’an yang di turunkan untuk umat Nabi […]

8 Syarat Wajib Khotib

Sudah tak asing lagi bagi kita saat disebutkan istilah khotib, dimana pada umumnya khoib diartikan sebagai orang yang menyampaikan khutbah di atas mimbar pada moment-moment tertentu seperti shalat jum’at, shalat hari raya, maupun shalat istisqa’. Shalat jumat adalah shalat wajib yang hukumnya fardhu ain, sehingga untuk kaum lelaki di hari jumat shalat dzuhur di ganti […]

8 Keistimewaan Ramadhan bagi Umat Muslim

Ramadhan (رمضان) merupakan bulan yang kesembilan dalam penanggalan hijriyah. Bulan ini dianggap sebagai bulan yang agung dan juga sebagai bulan pengampunan. Ibadah puasa di bulan ramadhan adalah wajib hukumnya karena menjadi bagian dalam rukun islam. Seperti yang diketahui puasa ramadhan menjadi salah satu ibadah utama yang di jalankan oleh umat muslim juga segala amal ibadah […]

Ruqyah – Macam dan Bacaan untuk Meruqyah

Ruqyah merupakan suatu metode pengobatan dengan menggunakan bacaan-bacaan yang bersumber dari Al- Qur’an dan hadist agar terhindar dari gangguan jin maupun syaitan dan bisa juga dilakukan untuk mencapai apa-apa yang diinginkan, baik itu perkara di dunia maupun di akhirat. Ruqyah juga bisa dikatakan sebagai tawassul (perantara) untuk memohon sesuatu dari Allah SWT. Rasulullah Shalallahu Alaihi […]