Bilal bin Rabah ialah seorang budak berkulit hitam dari Habsyah (sekarang menjadi negara Ethiopia) yang memeluk islam ketika ia masih diperbudak. Namanya tentu masih asing di telinga kita. Ia termasuk hamba terbaik Allah dimana ia merupakan salah seorang dari sahabat Nabi dan memiliki berbagai keutamaan yang belum diketahui banyak orang. Sebagai umat islam tentu kita […]
Tag: amalan shaleh
Umar bin Khattab ialah salah satu sahabat Rasulullah yang namanya tidak asing lagi di telinga umat muslim. Umar bin Khattab sering diceritakan dalam berbagai kisah perjuangan Rasulullah dalam menyebarkan agama islam. Umar mendapat julukan dari Rasulullah “Al Faruq” yang artinya orang yang mampu memisahkan kebenaran dengan kebatilan. Umar berasal dari salah satu rumpun suku Quraisy […]
Maryam ialah seorang wanita sholehah yang namanya terdengar akrab di telinga umat muslim. kisahnya yang menjadi ibu bagi Nabi Isa dengan cara yang luar biasa yakni tanpa adanya peran dari laki laki sangat terkenal dan dijadikan teladan oleh segenap umat setelahnya karena kesabaran dan rasa istiqomahnya dalam menjalankan perintah Allah. Banyak diantara kita yang belum […]
Abu Bakar Assidiq ialah salah satu sahabat Rasulullah yang namanya telah terdengar secara umum di telinga setiap umat muslim karena sering disebut dan diceritakan sebagai seorang yang baik akhlaknya dan besar perjuangannya dalam menyertai Rasulullah dalam menegakan islam dan berperang melawan kafir. Sebagaimana sahabat Rasul ialah termasuk termasuk orang orang yang utama kedudukannya di mata […]
Menurut kitab Mu’jamil Wasith, sahabat atau dalam bahasa arab dikenal dengan istilah shahabahu ialah seseorang yang menemani dan menyertai. Dalam arti luas masih menurut kitab tersebut artinya teman pemilik sesuatu, pelaksana suatu pekerjaan, dipakai juga untuk orang yang menganut sebuah mahzab atau pendapat tertentu. Tidak dijelaskan harus dalam jangka waktu tertentu atau berapa lama sebab […]
keutamaan istiqomah dalam islam adalah satu kata yang biasanya kita dengar manakala seseorang mendoakan dirinya maupun orang lain, terlebih khusus dalam suatu pekerjaan yang berkaitan dengan agama alias ibadah. Umumnya kita terdengar kata-kata ini diucapkan kepada orang-orang yang baru masuk Islam, alias mualaf atau orang yang baru berhijrah untuk lebih baik, akan tetapi doa tersebut […]
Di masa ini, sering kita temui peristiwa menganggap orang lain kafir dan mengkafirkan orang lain yang sesama muslim. padahal hal tersebut seharusnya dihindari untuk menjaga kerukunan dan kedamaian antar umat seagama. Banyaknya aliran islam yang satu sama lain menganggap dirinya yang terbaik ialah salah satu penyebabnya. Seseorang menjadi lemah imannya dan sangat minim pemahamannya terhadap […]
Ulama ialah seseorang yang lebih tinggi ilmunya dalam hal wawasan islam daripada orang lain, ulama turut berperan dalam menyebarkan dan mengajarkan agama islam sehingga membantu lebih banyak umat untuk memahami syariat agama serta berbagai perintah dan larangan dalam islam. Ulama sering disegani oleh banyak orang karena ilmu dan kesabarannya, juga sering menjadi tempat untuk bertanya […]
Internet adalah media yang sekarang menjadi sesuatu yang umum bagi hampir semua orang, dengan internet, setiap orang bisa melihat apapun dan siapapun walaupun berada dalam jarak jauh. Internet bahkan dipakai sebagai salah satu media dalam pendidikan sebab mudah sekali menemukan ilmu dan wawasan di dalamnya. Terlebih di jaman yang serta praktis ini, mencari suatu bab […]
Takdir atau dalam bahasa arab yang dikenal dengan qodar adalah ketentuan suatu peristiwa yang terjadi karena pilihan makhluk itu sendiri yang kelak akan dimintai pertanggungjawaban oleh Allah di hari akhir. Takdir ialah bentuk kuasa Allah yang wajib diterima dan diimani. Pandangan orang secara umum, takdir ialah segala sesuatu yang telah terjadi. Takdir dapat terjadi dalam […]