13 Cara Agar Anak Mengenal Islam Sejak dalam Kandungan

Pendidikan biasanya berawal saat seorang bayi dilahirkan dan berlangsung seumur hidup sebab itu terdapat keutamaan mencari ilmu. Bahkan pada sebagian orang pendidikan bisa dimulai dari sebelum bayi dilahirkan (pendidikan pralahir). Seperti yang dilakukan seorang ibu dengan memperdengarkan musik atau memperdengarkan kitab suci Al Qur’an kepada bayi dalam kandungannya. Menurut F Rene Van De Carr, M.D, […]

Hak Anak di Luar Nikah dalam Islam

Hak Anak di Luar Nikah dalam Islam Hamil di luar nikah dan masalah hak anak di luar nikah dalam isam, Dalam hal ini ada beberapa kejadian yang masing masing berbeda hukumnya, berikut penjelasan selengkapnya untuk memahami apa saja Hak Anak di Luar Nikah dalam Islam. 1. Peristiwa Yang Pertama Apabila seorang perempuan berzina dan tidak […]

Hukum Membuang Ari-Ari Bayi dalam Islam

Banyak masyarakat yang percaya bahwa ari-ari bayi itu sangat berhubungan dengan bayi yang baru dilahirkan. Bahkan sering disebut sebagai kembaran atau penjaga bayi saat di dalam kandungan salah satunya adalah mengubur ari-ari didekat rumah, ditabur bunga tujuh rupa, bahkan harus diberi pelita (lampu). Dan bersamanya juga dikuburkan benda-benda tertentu, yang dipercaya akan berpengaruh atas nasib […]

Cara Menamakan Anak Dalam Islam

Nama adalah sesuatu yang kita gunakan untuk dikenal dan mengenal orang lain. Nama adalah doa dan berperan penting dalam kehidupan setiap orang. Maka sematkanlah nama yang baik pada diri kita sendiri maupun seseorang yang diamanatkan kepada kita. Nama yang baik memiliki arti yang baik dan insya Allah dapat memuliakan pemiliknya. Anak merupakan anugerah-Nya yang begitu berharga. Sebagai […]

13 Cara Menjadi Ibu yang Sabar Dalam Islam

Menjadi seorang ibu merupakan sebuah tantangan tersendiri. Kesabaran adalah salah satu modal utama yang harus dimiliki, meskipun melihat perkembangan sang buah hati adalah kebahagiaan, namun tak jarang tingkah polah anak-anak sangat menuntut kesabaran besar. Jika akhirnya kita tidak mampu mengontrol emosi, maka seringkali anak menjadi tersakiti. Apalagi dalam islam anak tentu memiliki kedudukan yang istimewa, […]

Kumpulan Doa Untuk Bayi Baru Lahir Dalam Islam

Salah satu tujuan pernikahan dalam Islam adalah untuk mendapatkan keluarga sakinah mawadah warahmah dengan anak yang shaleh maupun shalehah. Memiliki anak adalah impian setiap pasangan suami istri. Anak memberikan banyak kebahagiaan dalam sebuah keluarga. Namun anak juga memerlukan cara mendidik anak ala Rasulullah agar anak selalu berada di jalan yang benar. Ketika seorang anak lahir […]

Amalan Doa Untuk Wanita Hamil Dalam Islam

Ketika hamil, seorang wanita disarankan untuk melakukan banyak ibadah agar anak yang dilahirkan menjadi anak yang shaleh. Ada banyak keutamaan wanita hamil dalam Islam karena ia membawa mahluk ciptaan Allah yang dimuliakan. Allah Azza wa Jalla telah berfirman الَّذِي أَحْسَنَ كُلَّ شَيْءٍ خَلَقَهُ ۖ وَبَدَأَ خَلْقَ الْإِنسَانِ مِن طِينٍ ثُمَّ جَعَلَ نَسْلَهُ مِن سُلَالَةٍ مِّن […]

13 Cara agar Anak Betah di Rumah Menurut Islam dan Dalilnya

Dalam membangun rumah tangga, tentunya kita juga memiliki kewajiban untuk memberikan pendidikan pada anak sesuai dengan cara mendidik anak menurut Islam. Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam: كُلُّكُمْ رَاعٍ، وَكُلُّكُمْ مَسْؤُولٌ عَنْ رَعِيَّتِهِ، وَاْلأَمِيْرُ رَاعٍ، وَالرَّجُلُ رَاعٍ عَلَى أَهْلِ بَيْتِهِ، وَالْمَرْأَةُ رَاعِيَةٌ عَلَى بَيْتِ زَوْجِهَا وَوَلَدِهِ، فَكُلُّكُمْ رَاعٍ، وَكُلُّكُمْ مَسْؤُولٌ عَنْ رَعِيَّتِهِ. “Kamu sekalian adalah pemimpin, dan […]

15 Keutamaan Anak Lelaki dalam Islam

Memiliki anak adalah sebuah rezeki dari Allah yang tiada tara dan harus dilakukan cara menyikapi anak dengan bijak, anak bisa menjadi jalan pahala dan menjadi jalan ke surga selama orang tua bersungguh sungguh dalam menjalankan tugasnya yakni memberikan yang terbaik untuk anak sejak dalam kandungan hingga anak tersebut dewasa bahkan hingga anak tersebut berkeluarga dan […]

17 Cara Memuliakan Orang Tua Menurut Islam

Diantara kita semua tentu memiliki orang tua atau mungkin kini telah menjadi dan mengalami Keutamaan orang tua ya sobat, menjadi orang itu bukan hal yang mudah, perlu begitu banyak kesabaran dan pengorbanan baik ketika memiliki anak yang sudah kecil, anak yang dewasa, hingga anak yang sudah menikah, semuanya memiliki ujian tersendiri dan kebaikan di dalamnya. Itulah […]