Salah satu rukum Islam adalah menjalankan puasa Ramadhan. Puasa Ramadhan merupakan salah satu perintah Allah SWT yang telah tertuang dalam Al qur’an. يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ كُتِبَ عَلَيْكُمُ ٱلصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى ٱلَّذِينَ مِن قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ Artinya: ” Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa,” (Q. […]
Tag: dalil
Puasa Ramadhan adalah kewajiban bagi setiap Muslim yang mampu melaksanakannya. Hal ini telah diperintahkan oleh Allah SWT dalam firman-Nya: يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ كُتِبَ عَلَيْكُمُ ٱلصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى ٱلَّذِينَ مِن قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ Artinya: “Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa” (Q. S. Al Baqarah: […]
Ada berbagai macam firman Allah di kitab suci Al Qur’an dan juga berbagai macam hadist yang membahas mengenai bulan ramadhan, semuanya tentu sebagai panduan bagi manusia agar dapat menjalankan ibadah dengan sempurna sesuai dengan petunjuk Allah, berikut adalah 15 hadist tentang amalan di bulan ramadhan yang wajib untuk kita pahami dan dilaksanakan sesuai kemampuan, berikut […]
Pada dasarnya sholat tarawih adalah shalat yang dilakukan oleh Rasullulah secara sendirian. Ketika para Sahabat bertanya tentang hal ini, beliau menjawab : “Aku tidak keluar (mengerjakan salat tarawih di masjid) karena aku takut sholat itu nantinya diwajibkan kepada kalian”. (H.R. Muslim). Shalat tarawih dikerjakan secara berjamaah sejak masa kekhalifahan Umar bin Khattab. Tata Cara Shalat Tarawih […]
Bagi seorang Muslim, kesempatan emas untuk mendapatkan berkah dan hadiah yang tak terhitung jumlahnya datang di bulan suci Ramadhan. Ini adalah bulan di mana umat Islam menikmati doa dan amal baik dengan intensitas dan frekuensi yang lebih besar dibandingkan dengan apa yang mereka lakukan di hari-hari biasa. Dengan demikian, umat Islam ingin memanfaatkan setiap momen […]
Salah satu keistimewaan Ramadhan selain pahala bagi yang melaksanakan puasa Ramadhan adalah waktu terkabulnya doa di sepanjang puasa. Bukan hanya itu, ketika malam Lailatul Qadar datang, setiap amalan dan doa akan dijabah oleh Allah SWT. Berikut adalah 10 doa yang mustajab untuk dibacakan di bulan Ramadhan : 1. Doa pertama اَللَّهُمَّ اجْعَلْ صِيَامِيْ فِيْهِ صِيَامَ […]
Bulan suci Ramadhan adalah waktu untuk berpuasa, refleksi internal, menahan diri, memberi, dan kesalehan dan perubahan diri. Kami berharap kualitas ini akan tetap bersama kami sepanjang tahun seperti tazkirah sebelum ramadhan. Banyak orang mengamati puasa sebagai kewajiban agama tetapi hanya sedikit dari mereka yang tahu manfaat kesehatan yang sifatnya sekunder. Puasa adalah praktik yang baik […]
Solat tarawih memang sholat sunnah yang wajib dan sangat ditekankan dilakukan pada bulan suci Ramadhan. Shalat tarawih ini sendiri memiliki ragam jumlah rakaat mulai dari 8 hingga 20. Semuanya tergantung pada kebiasaan dan ketetntuan yang dipegang leh masjid tertentu. Nah kali ini kita akan mebahas tata cara shalat tarawih 20 rakaat seperti amalan di jum’at terakhir […]
Bulan Ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah. Keistimewaan Ramadhan menjadi kerinduan tersendiri bagi umat Islam di seluruh dunia. Malam Lailatul Qadar adalah salah satu dari keajaiban Ramadhan yang selalu dinanti. Terdapat beberapa amalan di bulan Ramadhan yang sangat dianjurkan selain kewajiban puasa Ramadhan dan sholat tarawih atau sholat witir, yakni berdoa. Allah dan Rasul sangat […]
Bulan Ramadhan telah tiba. Keberkahan di dalamnya memberikan banyak kenikmatan tersendiri bagi setiap umat Muslim yang menjalankan puasa Ramadhan yang juga merupakan rukun Islam. Bagi mereka yang melakukan puasa Ramadhan dan cara pelaksanaannya, maka balasan pahala berlipat ganda menjadi milik mereka. Di bulan Ramadhan, banyak anjuran amalan-amalan lain, dan salah satunya adalah sholat tarawih dan […]