Hukum Endorse Dalam Islam yang Wajib diketahui

Pemasaran suatu produk ditentukan pula oleh keberhasilan iklan dalam menarik pembeli. Tak heran bila para produsen berlomba-lomba membuat iklan produk atau jasa mereka dengan semenarik mungkin. Bahkan ada yang rela menyewa jasa endorse artis ternama dengan harga yang cukup mahal. Bagaimanakah hukum endorse dalam Islam? Yuk simak ulasannya berikut ini! Memang sudah banyak buktinya jika endorse ini mampu meningkatkan penjualan produk atau […]

Hukum Melihat Orang Berciuman Dalam Islam

Industri perfilman tanah air semakin maju seiring dengan perkembangan zaman. Bahkan masuknya film-film asing semakin menambah euforia penonton tanah air. Hal ini ditandai dengan larisnya tiket nonton di bioskop, ribuan file film tersebar di dunia maya dan sebagainya. Ketertarikan masyarakat terhadap sebuah film disebabkan oleh banyak faktor. Beberapa diantaranya ialah judul film, jalan cerita, adegan […]

Hukum Menyukai Kpop Dalam Islam

Virus Kpop merupakan satu di antara banyak virus yang menyerang Indonesia. Sudah menjadi pembahasan publik jika sebagian remaja di Indonesia mengidolakan artis-artis dari Negeri Gingseng itu. Bahkan bukan hanya kaum remaja, orang-orang dewasa juga banyak yang kecanduan Kpop. Agamanya pun beragam, termasuk diantaranya muslim/ muslimah. Beberapa indikasi mulim/ muslimah yang mengidolakan Kpop ialah: Menyukai drama […]

Larangan Ciuman Dalam Islam

Islam merupakan agama yang begitu memuliakan kaum hawa. Segala hal dalam kehidupan ini yang melibatkan perempuan dan laki-laki dibatasi demi kebaikan di dunia maupun di akhirat. Namun seiring dengan perkembangan zaman, masuknya peradaban berbagai budaya menimbulkan berbagai penyimpangan yang dinilai tidak sesuai dengan norma yang berlaku di Indonesia. Korban utamanya ialah kaum muda, yang seharusnya […]

Hukum Jual Beli Online Dalam Islam

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi semakin maju dari masa ke masa. Jika pada zaman dahulu manusia harus mendatangi manusia lain untuk menyampaikan suatu pesan, kini proses komunikasi semakin mudah dengan adanya ponsel. Bahkan bukan sekadar untuk berkomunikasi, ponsel dengan dukungan internet yang memadai dapat digunakan untuk berbisnis. Salah satunya dengan jual beli online. Tanpa perlu […]

Hukum Beasiswa Dari Bunga Bank Dalam Islam

Pendidikan merupakan suatu hal yang sangat penting. Sebagian besar profesi impian hanya dapat diraih dengan pendidikan tinggi. Namun, tidak semua orang memiliki kemampuan untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Oleh karena itulah, banyak dermawan yang berbaik hati memberikan beasiswa kepada mereka yang tidak mampu secara finansial untuk mengenyam pendidikan tinggi. Penyedia beasiswa yang […]

Hukum Reksadana dalam Islam dan Dalilnya

Investasi merupakan suatu cara untuk meraih penghasilan dengan lebih mudah, karena melalui investasi tidak diharuskan terjun langsung ke lapangan. Uang yang Anda investasikan tersebutlah yang akan bekerja untuk Anda. Banyaknya perusahaan besar di Indonesia, semakin menggiurkan investasi yang ditawarkan. Salah satu jenis investasi yang banyak digemari oleh berbagai kalangan ialah reksadana. Reksadana aturan pengelolaan dana dimana […]

Hukum Kerja di Bursa Saham dan Dalilnya

Bursa saham merupakan suatu bidang usaha modern yang tengah banyak diminati oleh kalangan atas. Modal dan keuntungan yang dihasilkan, jumlahnya cukup besar sehingga tak heran jika banyak yang tergiur olehnya. Berdasarkan pengertiannya, Bursa merupakan pasar tempat terjadinya transaksi jual beli saham. Sementara itu, Saham adalah surat berharga yang berisi keterangan kepemilikan atas bagian suatu perusahaan. […]

Hukum Taaruf Online dan Dalilnya

Perkembangan teknologi dan informasi memudahkan manusia dalam melakukan interaksi dengan sesamanya. Baik itu dengan keluarga, saudara, sahabat atau teman. Tak terkecuali dengan orang yang disebut-sebut sebagai kekasih. Jodoh memang hal yang menarik untuk dibahas. Hampir setiap orang menginginkan jodoh yang terbaik. Berbagai cara pun ditempuh, mulai dari cara-cara yang biasa hingga yang tidak biasa. Saat […]

Jenis Perhiasan yang Dilarang Dalam Islam

Keindahan merupakan suatu hal yang disukai oleh manusia. Tak heran jika banyak orang berlomba-lomba untuk memperindah dirinya, rumahnya dan lain-lain. Terlebih bagi seorang perempuan, tak sedikit yang rela mengeluarkan biaya besar hanya untuk mempercantik diri agar terlihat menarik di hadapan publik. Mulai dari menggunakan kosmetik, berpakaian bagus, perhiasan hingga ke dokter kecantikan. Perlu diketahui bahwa […]