Hukum Membuang Ari-Ari Bayi dalam Islam

Banyak masyarakat yang percaya bahwa ari-ari bayi itu sangat berhubungan dengan bayi yang baru dilahirkan. Bahkan sering disebut sebagai kembaran atau penjaga bayi saat di dalam kandungan salah satunya adalah mengubur ari-ari didekat rumah, ditabur bunga tujuh rupa, bahkan harus diberi pelita (lampu). Dan bersamanya juga dikuburkan benda-benda tertentu, yang dipercaya akan berpengaruh atas nasib […]

Hukum Anak yang Belum di Aqiqah

Akikah atau Aqiqah adalah pengorbanan hewan dalam syariat Islam, sebagai penggadaian (penebus) seorang bayi yang dilahirkan. Hukum akikah menurut pendapat yang paling kuat adalah sunah muakkadah, dan ini adalah pendapat jumhur ulama menurut hadits. Berdasarkan anjuran Rasulullah Saw dan praktik langsung dia. “Bersama anak laki-laki ada akikah, maka tumpahkan (penebus) darinya darah (sembelihan) dan bersihkan […]

Hukum Anak yang Lahir Diluar Nikah

Saat ini pergaulan bebas semakin di khawatirkan. Banyak hubungan yang tidak sepantasnya dilakukan oleh umat islam. Karena itulah, ketika Allah menjelaskan hukum bagi para pezina, Allah mendahulukan penyebutan zaniyah (pezina wanita). Allah berfirman, الزَّانِيَةُ وَالزَّانِي فَاجْلِدُوا كُلَّ وَاحِدٍ مِنْهُمَا مِائَةَ جَلْدَةٍ وَلَا تَأْخُذْكُمْ بِهِمَا رَأْفَةٌ فِي دِينِ اللَّهِ إِنْ كُنْتُمْ تُؤْمِنُونَ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ وَلْيَشْهَدْ عَذَابَهُمَا طَائِفَةٌ […]

Acara Khitanan Menurut Islam

Khitan termasuk salah satu fitrah, yang menjadi ajaran para nabi. Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, خَمْسٌ مِنَ الْفِطْرَةِ : الْخِتَانُ، وَالِاسْتِحْدَادُ، وَتَقْلِيمُ الْأَظْفَارِ، وَنَتْفُ الْإِبِطِ، وَقَصُّ الشَّارِبِ Lima hal termasuk fitrah: Khitan, mencukur bulu kemaluan, potong kuku, mencabut bulu ketiak, dan memangkas kumis. (HR. Bukhari 5889 & Muslim 257). […]

6 Tips Memilih Nama Bayi Dalam Islam

Nama adalah ciri atau tanda, maksudnya adalah orang yang diberi nama dapat mengenal dirinya atau dikenal oleh orang lain. Dalam Al-Qur’anul Kariim disebutkan; يَا زَكَرِيَّا إِنَّا نُبَشِّرُكَ بِغُلَامٍ اسْمُهُ يَحْيَى لَمْ نَجْعَل لَّهُ مِن قَبْلُ سَمِيًّا (7) سورة مريم “Hai Zakaria, sesungguhnya Kami memberi kabar gembira kepadamu akan (beroleh) seorang anak yang namanya Yahya, yang […]

5 Cara Menghukum Anak yang Tidak Dibenarkan Dalam Islam

Anak adalah anugerah yang tidak ternilai yang diberikan Allah pada kita. Mungkin, kita terkadang suka merasa jengkel atau kesal. Namun ketahuilah jangan sekali-kali kita sebagai orang tua melontarkan kata-kata kasar pada anak. Misalnya, ketika memberikan hukuman. Islam sudah mengatur bahwa ada beberapa hal yang tidak boleh dilanggar ketika marah pada anak. Berikut 5 Cara Menghukum […]

13 Cara Menjadi Ibu yang Sabar Dalam Islam

Menjadi seorang ibu merupakan sebuah tantangan tersendiri. Kesabaran adalah salah satu modal utama yang harus dimiliki, meskipun melihat perkembangan sang buah hati adalah kebahagiaan, namun tak jarang tingkah polah anak-anak sangat menuntut kesabaran besar. Jika akhirnya kita tidak mampu mengontrol emosi, maka seringkali anak menjadi tersakiti. Apalagi dalam islam anak tentu memiliki kedudukan yang istimewa, […]

Hukum Bersuara Keras Di Depan Orang Tua

Berbakti orang tua adalah suatu kewajiban bagi setiap anak. Ayah yang rela membanting tulang demi mencari nafkah dan ibu yang selalu mencurahkan kasih sayangnya kepada anak-anaknya merupakan satu dari sekian banyak alasan kenapa kita mesti memuliakan orang tua. Berbaktilah pada orang tua untuk mendapatkan ridhanya, karena seperti yang kita ketahui bahwa ridha orang tua merupakan […]

15 Manfaat Memiliki Banyak Anak dalam Islam

Anak adalah anugrah yang selalu diharapkan dalam kehidupan keluarga, anak diibaratkan dengan sosok yang bisa memberikan kebahagiaan dan rezeki pada orang tua baik itu melalui rezeki dalam hal keuangan maupun dalam hal amalan, ada berbagai kepercayaan mengenai anak, ada yang merasa memiliki sedikit anak yang penting mampu memberikan kebahagiaan sepenuhnya, ada pula yang merasa punya […]

Kedudukan Anak Dalam Hukum Islam

Anak merupakan rezeki yang diberikan Allah SWT.  Hanya mereka yang beruntung dan dipercaya yang kemudian diberikan kepercayaan untuk memiliki anak. Sehingga banyak sekali pasangan suami istri dalam membangun rumah tanggadalam islam yang amat mengharapkan keturunan sebagaimana hukum membatasi kelahiran dalam islam . Meskipun merupakan titipan Allah SWT, anak juga merupakan harta yang amat berharga sekaligus […]