Hukum Merokok dalam Islam dan Dalilnya

Berbagai spekulasi terkait merokok memang menjadi topik hangat di kalangan masyarakat. Beberapa mengatakan bahwa merokok termasuk diharamkan alias dilarang oleh agama, sebagian lagi mengatakan bahwa merokok tidak berkaitan dengan hukum agama. Dalam Islam tentunya hal ini menjadi pembahasan yang cukup serius. Apalagi setelah isu beredarnya fatwa terkait merokok yang diharamkan oleh sebuah lembaga tinggi agama […]

20 Bacaan Utama Doa Shalat Tahajud yang Mustajab

Shalat tahajud bukanlah termasuk dalam shalat yang wajib. Akan tetapi, shalat tahajud termasuk ke dalam shalat sunnah yang sangat dianjurkan yaitu sunnah muakad. Hal ini dikarenakan shalat tahajud memiliki banyak keutamaan dan termasuk salah satu waktu yang sangat pas dan tepat untuk bermunajad kepada Allah SWT dan meningkatkan keimanan kita terhadap rukun iman dan rukun […]

Arti Hijab Sesungguhnya dalam Al-Qur’an

Arti hijab sesungguhnya merupakan suatu kewajiban untuk wanita muslimah yang dijadikan untuk menutupi auratnya. Hijab memiliki makna sebagai sebuah kepatuhan serta ketaatan dalam menjalankan perintah agama. Sejak dahulu, hijab sudah dikhususkan untuk dikenakan para istri nabi, sebagai tata krama pergaulan yang wajib digunakan saat berada di dalam rumah. Ketika berada di luar rumah, mereka diharuskan […]

Perbedaan Hijab Jilbab dan Kerudung – Penjelasan dan Ciri-ciri

Perbedaan Hijab Jilbab dan Kerudung, Seorang wanita muslim memiliki kewajiban untuk menggunakan pakaian menurut syariat Islam, yaitu menutupi auratnya. Pengertian aurat sendiri merupakan anggota tubuh yang diperkenankan untuk diperlihatkan kepada orang lain, baik laki – laki maupun perempuan lain. Dengan menggunakan pakaian tertutup, seperti pakaian yang tidak menerawang dan ketat. Di Indonesia, yang penduduknya mayoritas […]

Amalan Nisfu Sya’ban Menurut Islam dan Hadistnya

Di masyarakat islam dikenal ibadah di malam-malam nisfu sya’ban yaitu di tengah bulan Sya’ban. Adanya amalan ini terjadi pro dan kontra sehingga tidak semua sepakat dengan nisfu sya’ban dan juga tidak semua menolak nisfu sya’ban. Padahal, banyak sekali keutamaan nisfu sya’ban bagi umat yang melaksanakannya Tentunya, dalam pelaksanaan ibadah, kita harus mengikuti apa yang telah […]

4 Cara Mendapatkan Jodoh menurut Syariat Islam

Setiap manusia, Allah ciptakan dengan fitrah saling mencintai dan menyayangi satu sama lain, khususnya terhadap mereka yang berlawan jenis. Fitrah ini Allah ciptakan bukan semata-mata karena untuk memenuhi hawa nafsu manusia saja, melainkan karena memang untuk membangun keluarga yang sakinnah ma waddah dan rahmah. Jodoh dalam Islam Dari rasa cinta dan kasih sayang itu pula […]

Jenis-Jenis Najis dalam Islam

Islam adalah agama yang mengajarkan ummatnya untuk senantiasa menjaga kebersihan. Kebersihan dalam islam adalah sebagian dari iman. Ajaran ini terimplementasikan dari aturan islam seperti berwudhu, melaksanakan mandi besar atau kecil, membasuh setelah mengeluarkan kotoran, dsb. Terutama ketika akan melaksanakan shalat dan ibadah lainnya, maka ummat islam diperintahkan untuk menjaga diri dan kebersihan dari berbagai najis. […]

5 Kelebihan Pesantren Sebagai Sebuah Pendidikan

Pendidikan adalah hal penting yang harus diemban oleh semua orang. Tanpa pendidikan seseorang tidak akan maju dan berkembang untuk menunaikan segala tujuan hidupnya. Pendidikan juga sangat berperan penting bagi kecerdasan intelektual maupun karakter manusia. Dalam hal pendidikan, prosesnya tidak selalu harus melalui lembaga formal. Lembaga-lembaga informal atau proses tertentu pun bisa juga menjadi sebuah usaha […]

5 Aliran Islam di Indonesia dan Karakteristik Aliran Sesat

Aliran islam tidak selalu identik dengan sesat. Aliran Islam juga berkaitan erat dengan eksistensi suatu organisasi islam, bagaimana pergerakannya, dan juga bagaimana menjelankan programnya. Indonesia sebagai salah satu negara yang memiliki umat islam yang dominan dan salah satu yang terbesar di dunia, tentu saja sangat subur melahirkan berbagai aliran dan organisasi islam di Indonesia. Berikut […]

5 Ciri Ciri Dakwah yang Baik dan Tujuannya dalam Islam

Perkembangan islam tidak pernah luput dari proses dakwah. Dakwah dalam sepanjang sejarah islam selalu menjadi tonggak utama dalam perjuangan menegakkan syariat dan masyarakat yang baik. Begitupun para nabi dan rasul senantiasa bermula dan berawal dari proses dakwah. Tidak ada satupun nabi dan rasul yang tidak menjadikan dakwah sebagai awal dan tonggak perjuangan islam. Di masa […]