7 Efek Mendengarkan Ayat Ruqyah

Manusia tidak luput dari penyakit, baik itu penyakit luar, dalam, bahkan penyakit hati. Pengobatan dengan apa yang ditunjukkan dan diajarkan oleh Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam, seperti ruqyah, yaitu membacakan ayat-ayat Al Qur`an dan do’a-do’a yang shahih menunjukkan alternatif pengobatan sesuai syariat islam. Begitu juga dengan madu, habbatus sauda’(jintan hitam), air zam-zam, bekam (mengeluarkan darah […]

Larangan Berkata Kasar Dalam Islam

Seringkali kita tidak sadar jika kita sedang dalam keadaan emosi yang membuat mulut bisa berkata kasar dan menyakiti hati orang lain. Perlu diketahui, bahwa hal tersebut sangat dilarang oleh Allah, Allah melarang umat muslim menyakiti hati orang lain dengan mengucapkan kata-kata kasar yang dapat memicu permusuhan dan pertengkaran. Terlebih acap kali kita lihat bahwa kata-kata […]

5 Larangan Membuat Patung Dalam Islam

Patung merupakan suatu objek dua atau tiga dimensi yang dibuat oleh manusia. Patung sudah kita kenal sejak dulu pada zaman kaum Quraisy, yang sebagian besar masyarakatnya membuat patung untuk dijadikan berhala. Namun, hal tersebut adalah salah. Allah swt melarang umatnya untuk membuat patung apalagi sampai menyembahnya. Allah mengharamkan perbuatan tersebut, dan orang yang melaksanakannya akan […]

Larangan Panggilan Bunda Dalam Islam

Panggilan ibu, bermacam-macam. Di Indonesia kita mengenal istilah mama, ibu, mbok, umi, bunda, dan sebagainya. Lalu bagaimana islam mengatur panggilan tersebut? Benarkah islam melarang panggilan Bunda? Sebenarnya, panggilan Bunda merupakan termasuk dalam masalah Adat. Dimana beberapa tempat daerah di Indonesia pasti berbeda-beda dalam memanggil Ibunya. Karena sebagian anak ada yang diajarkan memanggilnya ibunya dengan panggilan […]

6 Larangan Menonton Bioskop Dalam Islam

Saat ini banyak orang yang gemar menonton bioskop, Sesungguhnya hal yang wajib bagi kita hendaknya kaum muslimin bijaksana agar mereka mengisi waktu dengan melakukan berbagai kebaikan. Bagaimana pandangan islam mengenai menonton di bioskop? Sebetulnya boleh memasuki bioskop untuk menyaksikan film-film yang betul-betul bermanfaat. Syaratnya barisan wanita berada di ruang yang terpisah dari barisan laki-laki. Yang […]

Larangan Tidur Tengkurap Dalam Islam

Tidur dengan posisi tengkurap atau telungkup ternyata tidak baik menurut pandangan Islam. Lalu apa sebabnya? Diriwayatkan Thakhfah Al-Ghifari RA, salah seorang sahabat Nabi yang tinggal di Masjid Nabawi berkata, ” Aku tidur di masjid pada akhir malam, kemudian ada orang yang mendatangiku sedangkan aku tidur dengan posisi tengkurap. Lalu berkata: “ Bangunlah dari tengkurapmu, karena […]

6 Keutamaan Bercanda Dengan Istri

Rasulullah sebagai seorang suami memberikan contoh terbaik yang dapat diteladani oleh para suami. Meski sibuk mengurusi kepentingan umatnya, namun Rasulullah tetap menjadi sosok suami yang lemah lembut kepada istrinya dirumah. Ia tidak pernah menomorduakan istrinya dalam situasi apapun. Dari hal terkecil sekalipun beliau memperlakukan istrinya dengan baik.  Cara Rasulullah Memuliakan Istri  dan Cara Rasulullah Memanjakan Istri bisa dijadikan […]

7 Keajaiban Doa Istri yang Luar Biasa

Setiap kaum lelaki pastinya ingin memiliki istri yang shalihah. Istri shalilah bagaikan sebuah perhiasan dan memiliki kecantikan dunia yang mampu mengalahkan indahnya intan emas permata. Bukan hanya itu, istri juga dapat membawa kehidupan keluarganya yang lebih baik. Banyak kaum lelaki beranggapan bahwa istri tugasnya hanya dirumah dan mengurus urusan rumah dan melayani suami. Namun, sebaiknya […]

7 Tips Khatam Al-Qur’an Dalam Sebulan

Al-Qur’an merupakan kitab suci umat Islam sebagai pedoman dalam hidupnya. Tentunya sebagai umat muslim harusnya kita memperbanyak amalan seperti salah satunya adalah dengan membaca Al-Qur’an. Al-Qur’an memiliki 30 Juz dan dari setiap Juz terdiri dari 10 lembar yang artinya masing-masing Juz memiliki 20 halaman. Setiap umat muslim pastinya pernah membaca Al-Qur’an. Mengkhatamkan Al-Qur’an banyak diharapkan […]

Hukum Menghidupkan Malam Sebelum Hari Raya

Hari raya merupakan hari suka cita dan bergembira bagi umat Islam dimana hari tersebut merupakan hari kemenangan bagi seluruh umat islam di dunia. Karena itu, menurut Sayyid Ali Al-Khawash (wafat 949 H) sufi asal Kairo, guru Syekh Abdul Wahab As-Sya’rani, hikmah dari menghidupkan malam hari raya adalah nur ibadah, dimana dapat memancar sepanjang hari dan […]