Semua manusia menginginkan kebahagiaan dan keceriaan dalam hidupnya. Namun, kebahagiaan yang dialami oleh setiap manusia pasti akan berganti menjadi situasi yang tidak diinginkan, yaitu masa-masa sulit. Karena kita hidup di dunia yang fana. Allah SWT menciptakan sesuatu itu berpasang-pasangan termasuk kebahagiaan juga, maka Allah juga menciptakan kesulitan yang biasanya membuat manusia merasa sedih ketika dalam […]
Category: Info Islami
Setiap pagi, kita membuka mata. Kita bernafas, merasakan dinginnya udara pagi, dan merasakan kesibukan di pagi hari. Kita terburu-buru ke sekolah, ada yang ke kantor, ke pasar, dan beragam kesibukan lainnya. Terkadang, kita ditimpa kesialan di tengah jalan. Kehilangan dompet, terlambat, bahkan merasa waktu di pagi hari itu terlalu menyesakkan untuk dilalui. Sejenak berhentilah dari rutinitas. […]
Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam bersabda menuntut ilmu itu merupakan perkara wajib, baik orang muslim bagi laki-laki maupun perempuan. Ilmu dapat menjadi penghias pemilik ilmu. Orang yang berilmu tentunya memiliki perbedaan yang jelas dengan orang yang tidak berilmu. Kita dapat membedakan keduanya melalui cara berkomunikasi, cara berperilaku, cara mengambil keputusan, cara merespon sesuatu, dan lain sebagainya. Seseorang […]
A | B | C | D | E | F | G | H | I | J | K | L | M | N | O | P | Q | R | S | T | U | V | W | X | Y | Z A ArasyabanganAbasaabdasAbdul Aziz bin […]
Komunikasi adalah cara seseorang dapat mengemukakan isi pikirannya. Komunikasi dapat dilakukan secara verbal dan non verbal. Komunikasi secara verbal sering kita jumpai pada para pendakwah maupun guru-guru kita. Seseorang yang ingin mengemukakan pendapatnya harus mampu melakukan komunikasi verbal yang baik, seperti dengan memilih kalimat yang ampuh. Dalam Islam, pemilihan kalimat memiliki peran yang sangat penting, […]
Mencari ilmu adalah salah satu tujuan syariat Islam, untuk mewujudkan kebaikan umat manusia, membangun bumi ini, serta membantu beribadah kepada Allah SWT. Allah SWT telah mewajibkan kita untuk menuntut ilmu. Dan Dia akan memberikan kemuliaan kepada para penuntut ilmu, sesuai firman-Nya, يَرْفَعِ اللّٰهُ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا مِنْكُمْۙ وَالَّذِيْنَ اُوْتُوا الْعِلْمَ دَرَجٰتٍۗ وَاللّٰهُ بِمَا تَعْمَلُوْنَ خَبِيْرٌ … […]
Adzan merupakan salah satu sunnat yang dikerjakan sebelum shalat selain iqamah. Adzan adalah kata-kata seruan tertentu yang ditujukan untuk memberitahukan kepada umat muslim akan masuknya waktu shalat fardhu atau shalat wajib. Hukum adzan adalah sunnat mu’akkad bagi laki-laki muslim yang telah akil baligh dan dikerjakan di masjid untuk shalat fardhu atau shalat wajib lima waktu […]
Berdasarkan sejarah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam, adzan pertama kali dikumandangkan pada tahun pertama setelah beliau telah hijrah ke Madinah. Adapun yang menjadi muadzin pertama adalah Bilal bin Rabah. Bagaimanakah asal mula adzan dikumandangkan? Semua berawal ketika kaum muslimin saat itu tengah bermusyawarah untuk menentukan metode yang tepat yang dapat digunakan sebagai pemberitahuan masuknya waktu shalat. […]
Adzan tidak hanya digunakan untuk shalat, melainkan juga dikumandangkan pada bayi yang baru lahir. Hal ini dinyatakan oleh Dr. Wahbah Az-Zuhaily dalam kitabnya yang berjudul Al-Fiqhul Islami Wa Adillathu. Adapun hukum mengadzani telinga banyi menurut pendapat mayoritas ulama bermahzab Hanafi, Syafi’i, dan Hanbali adalah sunnah. Adapun menurut pendapat sebagian ulama bermahzab Maliki, hukum mengadzani bayi […]
Sebagai muslim, kita diperintahkan untuk berdakwah walapun hanya satu ayat. Hal ini didasarkan atas hadits berikut. Dari ‘Abdullah bin Amr radhiyallahu ‘anhu dituturkan, bahwasannya Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, “Sampaikanlah dariku walapun satu ayat.” HR. Bukhari Selain melalui dakwah, metode lain yang dapat digunakan adalah khutbah dan tabligh. Ketiga metode ini memiliki makna yang sama […]