Hukum Wanita Memakai Celana Panjang dalam Islam

Dalam islam,Rukun Islam, Dasar Hukum Islam, Fungsi Iman Kepada Allah SWT, Sumber Syariat Islam, dan Rukun Iman, terdapat berbagai perintah yang diberikan kepada manusia. Salah satu diantaranya adalah perintah untuk menjaga auratnya. Menjaga aurat ini diperintahkan oleh Allah sebagaimana perintah kewajiban lainnya. Untuk itu, perintah menutup aurat bukan sekedar anjuran melainkan kewajiban yang harus diikuti. Perintah […]

Hukum Bayi Tabung Menurut Islam dan Dalilnya

Bayi tabung atau dikenal juga sebagai pembuahan in vitro merupakan teknik pembuahan atau inseminasi yakni pembuahan sel telur di bagian luar tubuh wanita. Bayi tabung merupakan metode yang dilakukan sebagai solusi untuk mengatasi masalah kesuburan atau tidak bisa memperoleh keturunan saat berbagai metode lain tidak berhasil untuk dilakukan. Hukum Bayi Tabung dan Inseminasi Dalam Islam […]

Hukuman Pancung Dalam Islam dan Dalilnya

Semua kejahatan yang berkaitan dengan fisik, sudah diatur Allah SWT di dalam syariat-Nya yang dinamakan hukum jinayat yakni ada yang qishash dan juga diyat. Qishash merupakan hukum yang dijatuhkan pada pelaku setara dengan kejahatan yang sudah diperbuat, contohnya melakukan pembunuhan atau mematahkan gigi. Pelaku kejahatan akan mendapat hukuman yang sesuai dengan perbuatan apabila pihak keluarga […]

Hukuman Mati Dalam Islam dan Dalilnya

Berbicara mengenai hukum mati dilihat dari perspektif Islam, itu artinya berbicara tentang syariat yakni agama Islam yang memiliki sistem tersendiri dimana pada setiap bagiannya saling berkaitan untuk mendapatkan tujuan tersetentu. Ini semua bersumber dari tauhid yang dijadikan inti dari akidah dan dari akidah tersebut akan terbentuk syariat serta akhlak Islam. Akidah, syariat dan juga akhlak […]

Hukum Memandang Wanita dalam Islam Bagi Pria dan Dalilnya

Saling memandang antara laki-laki dan wanita adalah sesuatu yang perlu diwaspadai. Seperti kata orang-orang, dari mata turun ke hati, berbagai perasaan dapat muncul hanya dari sebuah pandangan. Bahkan jika dilakukan secara sengaja, laki-laki non-mahram yang memandang seorang wanita  maupun sebaliknya  dapat dihakimi sebagai zina mata. Lalu bagaimana jika memandang secara tidak sengaja atau memandang dalam […]

Hukum Pre-Wedding dalam Islam dan Dalilnya

Terdapat salah satu “ritual” yang saat ini sudah menjadi trend di kalangan pemuda-pemudi sebelum mereka melakukan pernikahan, yakni foto prewedding. Lalu bagaimana islam menyikapi hal tersebut? Dalam islam, foto prewedding jelas dilarang karena dilakukan sebelum akad nikah, yang berarti kedua calon pengantin belum menjadi pasangan yang halal untuk melakukan hal-hal seperti saling melihat, saling menatap […]

Hukum Menghina Al Quran dan Azabnya

Al Quran adalah kitab suci umat Islam yang tidak ada celah apapun padanya. Kitab ini mulia dan merupakan kitab yang berisi firman Allah. Allah pun menantang orang-orang yang tidak beriman pada Al Quran untuk membuat yang serupa dengannya, namun tidak akan ada seorang pun yang mampu. Hal ini membuktikan betapa sempurna dan agungnya kitab Al […]

Hukum Membuang Kucing Dalam Islam dan Dalilnya

Kucing merupakan hewan yang sangat lucu dan juga menggemaskan. Namun tidak sedikit orang yang merasa risih ketika ada kucing yang berkeliaran di sekitar rumahnya. Pada akhirnya banyak dari mereka yang mengambil kucing tersebut untuk dibuang ke suatu tempat agar tidak kembali lagi. Baca juga : hukum korupsi dalam islam hukum qurban dalam islam hukum menghina […]

Hukum Korupsi Dalam Islam dan Dalilnya

Saat ini, korupsi di Indonesia bisa dikatakan sudah menjadi budaya dari mulai tingkat rendah sampai tinggi. Bahkan, Indonesia sudah menjadi salah satu negara terkorup di dunia yang tentunya sangat memilukan. Meskipun saat ini sudah didirikan lembaga anti korupsi yang baru yaitu Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK yang secara gencar memberantas para koruptor, akan tetapi korupsi […]

Hukum Qurban Dalam Islam dan Dalilnya

Kebanyakan para ulama fiqih dari mazhab Syafi’i, Hambali dan Maliki berkata jika qurban hukumnya sunnat muakkad dan tidak diperkenankan atau makhruh untuk meninggalkannya untuk seseorang yang sudah memiliki harta berlebih. Sementara jika menurut mazhab Hanafi adalah hukumnya wajib bagi mereka yang mampu. Ukuran mampu dalam berqurban pada dasarnya sama dengan ukuran kemampuan dalam shadaqah yakni […]