Setiap penyakit pasti ada obatnya. Rasulullah SAW mengajarkan umatnya untuk berobat bila sedang sakit. Berbagai cara dilakukan dan ditempuh untuk mengobati penyakit yang diderita. Ada yang berobat ke dokter, bahkan tak sedikit pula yang melakukan pengobatan secara tradisional. Sebagai agama yang sempurna, Islam telah mengatur adab berobat bagi seorang Muslim. Lalu bagaimanakah jika terdapat pengobatan […]
Tag: larangan
Shalat terutama shalat wajib ialah ibadah wajib yang mendekatkan seorang hamba dengan TuhanNya seacra rpibadi dan secara langsung, untuk bisa mendapatkan kenikmatan dan kekhusyu’kan dalam shalat diperlukan pemahaman yang dalam dan tujuan yang semata diarahkan kepada Allah dalam menjalankan shalat tersebut sehingga selama shalat pikiran dan jiwa raga hanya fokus kepada Allah semata. Dalam kehidupan keseharian, […]
Haid merupakan salah satu fitrah seorang wanita. Dalam Islam, seorang wanita yang sedang haid memiliki beberapa aturan tertentu, terutama dalam hal ibadah. Misalnya saja ketika melakukan shalat wajib atau shalat fardhu. Seorang wanita yang haid dilarang untuk melaksanakan shalat. Sebagaimana hadist berikut : “Dari Aisyah RA, “Bukankah bila si wanita haid ia tidak shalat dan tidak […]
Traktir kini seolah telah menjadi budaya di kalangan remaja. Mereka yang dikenal “berada” biasanya menjadi sasaran empuk untuk menraktir atau membiayai pengeluaran jajan, makan atau sebagainya dari teman-temannya. Istilah traktir juga muncul ketika salah seorang dari teman mendapatkan suatu hal yang dianggap istimewa, misalnya hadiah, nilai bagus, prestasi atau yang lainnya. Jika orang tersebut memang mampu […]
Mandi tidak hanya berfungsi membersihkan tubuh dari kotoran, tapi juga menyegarkan badan setelah lelah beraktivitas. Mandi merupakan kewajiban bagi setiap umat muslim dalam menjaga tubuh agar tetap bersih dan nyaman. Sehingga, ketika beribadah pun dianjurkan untuk mandi terlebih dahulu. Sayangnya ada sebagian orang yang kurang memahami pentingnya mandi sehingga mereka enggan melakukannya dengan rutin. Dalam […]
Pada umumnya seorang wanita yang sedang hamil mendekati masa melahirkan akan mengalami nifas, yakni mengeluarkan darah sebelum, selama atau setelah melahirkan yang disertai dengan rasa sakit. Perlu diketahui bahwa masa nifas menurut agama Islam berlangsung kurang lebih selama 40 hari. Dari Ummu Salamah ﺭﺿﻲ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻨﻬﺎ: ﻛﺎﻧﺖ ﺍﻟﻨﻔﺴﺎﺀ ﺗﺠﻠﺲ ﻋﻠﻰ ﻋﻬﺪ ﺭﺳﻮﻝ ﺍﻟﻠﻪ ﺻﻠﻰ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻭﺳﻠﻢ […]
Sifat seorang muslim adalah selalu taat dan patuh terhadap perintah Allah dan Rasul-Nya. Ketika Allah melarang sesuatu, maka ia patuh. Begitu pula ketika Rasul-Nya melarang sesuatu dengan mensifati sebagai sesuatu yang dimurkai, maka seorang muslim pun mendengar dan menjauhi tindakan semacam itu. Di antara yang dilarang oleh Allah adalah duduk bersandar. Berikut penjelasan mengenai hadits […]
Shalat adalah kewajiban setiap umat islam. Namun ada beberapa waktu yang terlarang untuk melaksanakan shalat. Ada lima waktu terlarang untuk shalat yang butuh dipahami supaya kita tidak melakukan shalat di sembarang waktu. Dari Abu Sa’id Al-Khudri radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa ia mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, لاَ صَلاَةَ بَعْدَ الصُّبْحِ حَتَّى تَرْتَفِعَ […]
Hujan merupakan berkah dari Allah subhanallahu wata’ala yang sudah seharusnya disyukuri. Namun, tak jarang ada yang mencelanya, bahkan menyalahkan hujan atas bencana banjir yang melanda. Misalnya dengan berkata. “Duh hujan lagi, hujan lagi… Jadi gagal deh mau keluar!”. Wal ‘iyadzubillah. Allah subhanallahu wata’ala berfirman, ﻭَﻫُﻮَ ﺍﻟَّﺬِﻱ ﻳُﻨَﺰِّﻝُ ﺍﻟْﻐَﻴْﺚَ ﻣِﻦْ ﺑَﻌْﺪِ ﻣَﺎ ﻗَﻨَﻄُﻮﺍ ﻭَﻳَﻨْﺸُﺮُ ﺭَﺣْﻤَﺘَﻪُ ﻭَﻫُﻮَ ﺍﻟْﻮَﻟِﻲُّ ﺍﻟْﺤَﻤِﻴﺪُ “Dan Dialah […]
Dalam Islam terdapat beberapa jenis makanan yang diharamkan berdasarkan Al Qur’an yaitu bangkai, darah yang mengalir, babi, hewan yang disembelih dengan menyebut selain Nama Allah, dan hewan yang disembelih untuk selain Allah. Dalam surat Al-Maidah ayat 3 Allah SWT berfirman yang artinya, “Diharamkan bagimu (memakan) bangkai, darah, daging babi, (daging hewan) yang disembelih atas nama […]