15 Penyebab Perceraian dalam Islam dan Cara Mengatasi

Setiap orang yang menikah selalu mendapatkan doa dari orang tua, dari keluarga, dan dari semua orang yang turut berbahagia dengan harapan akan mendapatkan kehidupan rumah tangga yang sakinah, mawadah, dan warahmah. Begitu pula harapan yang tersimpan dalam hati kedua mempelai, tentunya berharap akan memiliki hubungan yang langgeng dan penuh kebahagiaan serta mampu menjadi seseorang yang […]

17 Penyebab Talak dalam Islam yang Wajib Dihindari

Talak secara umum ialah istilah dalam islam yang berarti perceraian suami istri. Menurut Ulama Mazhab Hanafi dan Hanbali, talak ialah pelepasan ikatan perkawinan secara langsung untuk masa yang akan datang dengan lafal yang khusus. Talak memiliki sifat hukum berupa gugurnya kehalalan suami istri.  Talak ialah perbuatan yang diperbolehkan namun dibenci oleh Allah. Talak selalu meninggalkan […]

11 Sikap Aisyah kepada Rasulullah

Aisyah ra lahir di Mekkah tepatnya pada bulan Syawwal tahun 614 Masehi, 8 tahun sebelum zamn hijrah dimulai. Karena sejak kecil orang tuanya sudah memeluk agama Islam, maka dari kecil Aisyah telah dididik berdasarkan ajaran agama Islam. Ummu Ruman adalah ibu Aisyah. Beliau sebelumnya menikah dengan Abdullah bin Harits Al Azdi, lalu Abdullah meninggal dunia. […]

Hukum Mengambil Keuntungan Dari Membaca Al-Quran

Sering kali kita melihat para Qori ataupun Qoriah yang mengambil keuntungan atas pembacaan Al – Quran yang telah ia lakukan. Biasanya dalam rangka acara atau kajian – kajian islam tertentu. Lalu menurut hukum islam, apakah boleh seorang pembaca Al-Quran mengambil keuntungan saat membaca Al-Quran? Simak selengkapnya dibawah ini. Membaca Al-Qur’an untuk mendapatkan keuntungan hukumnya haram. Hal […]

Hukum Memakai Rambut Palsu Dalam Islam

Di era modern ini memakai rambut palsu sering kali dilakukan baik oleh perempuan maupun laki-laki. Bahkan memakai rambut palsu telah menjadi tren yang banyak dilakukan di Indonesia. Jika dahulu hanya public figure yang sering menggunakan rambut palsu saat ini tak hanya public figure saja yang sering menggunakan rambut palsu hampir semua kalangan saat ini senang […]

Hukum Memelihara Walet dalam Islam

Burung walet adalah binatang yang biasanya hidup di daerah yang dekatnya dengan laut. Sebab, burung walet selalu menggunakan buih air laut untuk membuat sarang. Burung walet biasanya memakan serangga yang bersifat aerial. Hasil dari pembudidayaan burung walet adalah sarang pembentukan dari air liur atau yang biasa disebut dengan saliva. Apabila terkena udara, air liur itu […]

13 Cara Rasulullah Memanjakan Istri

Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wa sallam adalah Nabi yang dipercaya Allah sebagai suri tauladan umat manusia selain beliau memberikan contoh yang baik melalui Cara Berdagang Rasulullah dan Pola Makan Sehat ala Rasulullah, beliau juga salah satu Nabi yang patut dicontoh dalam segi berumah tangga misalnya pada  Cara Rasulullah Marah Kepada Istri. Allah berfirman dalam Al-Qur’an : لَقَدْ […]

Hukum Wanita Bernyanyi dalam Islam

Lagu adalah bagian dari seni dan seni merupakan bagian dari keindahan serta pemberi warna pada dunia. Lagu ialah kumpulan kata yang diucapkan dengan irama tertentu dan dengan maksud tertentu sesuai isi dari lagu yang disampaikan tersebut. hampir setiap orang pasti pernah bernyanyi, entah itu di hadapan diri sendiri sebagai teman atau hiburan ketika beraktifitas, ada […]

Hukum Menolak Jabatan Dalam Islam dan Dalilnya

Dalam Al Quran, Allah berfirman: “Sesungguhnya Kami menawarkan amanah kepada langit, bumi, dan gunung-gunung. Namun mereka menolak dan khawatir untuk memikulnya. Dan dipikullah amanah itu oleh manusia. Sesungguhnya manusia itu amat zhalim lagi amat bodoh.” (Al-Ahzab 72) Amanah dalam Islam adalah tanggung jawab yang besar yang akan dipertanyakan di akhirat nanti.  Seluruh alam semesta menolak amanah […]

Hukum Tidak Sengaja Mendahului Imam Ketika Shalat Berjamaah

Kita saat melakukan shalat berjamaah, sering kali lupa kalau kita sedang diimamin dan melaksanakan shalat berjamaah. Dan secara tidak sengaja mendahului gerakan shalatnya. Kemudian, apa hukum tidak sengaja mendahului imam ketika shalat berjamaah? Simak selengkapnya disini. Berdasarkan Qoul Ashoh, apabila makmum langsung berdiri karena lupa, padahal imam sedang melakukan tasyahud awal, maka makmum wajib duduk […]